Siapa yang belum kenal dengan Odan Uwawaw, aktor muda yang miliki suara merdu? Ini biodata lengkapnya beserta agama dan umur.
Odan Uwawaw merupakan seorang artis dan aktor muda asal Palembang, Sumatera Selatan. Odan Uwawaw lahir pada tahun 1998, yang berarti kini ia berumur 23 tahun. Agama yang Odan Uwawaw anut adalah agama Islam.
Odan Uwawaw dikenal setelah ia mengikuti ajang The Next Influencer di ANTV pada Januari 2021 lalu. Odan Uwawaw juga memiliki hobi menyanyi, ia memiliki suara yang merdu.
Baca Juga: Biodata Raim Laode Lengkap Agama dan Umur, Komika yang Kini Aktif Bintangi Film
Nah, buat kamu yang penasaran dengan sosoknya, yuk simak Biodata Odan Uwawaw lengkap agama dan umur, aktor muda yang miliki suara merdu.
1. Awal Karir
Seperti yang sudah disebutkan tadi, Odan Uwawaw dikenal setelah ia mengikuti ajang The Next Influencer di ANTV pada Januari 2021. Setelah keluar dari ajang tersebut, Odan Uwawaw kini dikontrak manajemen Rans Entertainment milik Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.
2. Mantan Asisten Artis
Sebelum mengikuti ajang The Next Influencer, Odan Uwawaw diketahui merupakan mantan asisten aktor Stefan William.
3. Awal Karir Aktor
Kini, Odan Uwawaw telah memulai profesi barunya sebagai seorang aktor. Ia merupakan pemeran Attala di web series Kisah untuk Geri pada tahun 2021.
Baca Juga: 8 Rekomendasi Web Series 2021 yang Wajib Disaksikan, Penuh Drama dan Airmata Gaes!
4. Miliki Suara Merdu
Odan Uwawaw diketahui memiliki hobi bernyanyi, aktor muda ini juga kerap membagikan video bernyanyinya di media sosial miliknya.
5. Profil dan Biodata
Nama asli: | Yordan |
Nama panggilan: | Odan |
Nama panggung: | Odan Uwawaw |
Tempat, tanggal lahir: | Palembang, 1998 |
Umur: | 23 tahun |
Agama: | Islam |
Profesi: | Aktor, Selebgram |
Hobi: | Bernyanyi |
Akun Instagram: | |
Akun TikTok: |
Kanal YouTube: |
Baca Juga: Biodata Vanda Rainy Lengkap Agama dan Umur, Artis Cantik yang Hits di TikTok
Nah, itulah biodata lengkap dari Odan Uwawaw, aktor muda yang miliki suara merdu. Gimana, sekarang sudah kenal kan?
Share to:
Related Article
-
Fakta-fakta Hilangnya Maudy Ayunda saat Live IG, Bertengkar dengan Lelaki sampai Trending Topik di Twitter
Maudy Ayunda|July 05, 2020 05:00:00