Apakah kalian sering berjemur di bawah sinar matahari? Ya biasanya orangtua sering sekali berjemur di bawah sianar matahari pada pukul 07.00 pagi.
Ternyata waktu terbaik untuk berjemur dibawah sinar matahari bukanlah pukul 07.00 pagi melainkan pukul 10.00 pagi kenapa demikian?
Menurut para ahli sebetulnya tubuh kita itu membutuhkan ultraviolet B. Ultraviolet B ini gelombangnya lebih pendek sehingga kita harus tunggu sedikit mataharinya naik.
Di negara Indonesia sendiri ultraviolet B tersebut sudah ada mulai dari jam 10 pagi.
Untuk berjemur di bawah sinar matahari itu kamu tidak perlu lama lama, cukup sekitar 15 hingga 20 menit saja, denga semakin banyak kulit yang terpapar sinar matahari ini pasti semakin baik juga untuk kesehatan.
Ultraviolet B jika sudah dibawah kulit akan menghasilkan vitamin D3, vitamin D3 ini akan menjadi sumber kekebalan bagi tubuh manusia.
Share to:
Related Article
-
Fakta-Fakta Dua Pesawat Tempur TNI AU Jatuh di Pasuruan Jatim
Update|November 16, 2023 14:23:36