ARMY Day Mendominasi Dunia! Kompak Perayaan Online sampai Trending di Twitter

ARMY Day Mendominasi Dunia! Kompak Perayaan Online sampai Trending di Twitter

ARMY Day Mendominasi Dunia! Kompak Perayaan Online sampai Trending di Twitter

Foto: BTS


ARMY atau penggemar grup BTS baru saja merayakan hari jadi mereka pada 9 Juli 2020.

Disebut sebagai ARMY Day, itu adalah waktu dimana BTS sepakat untuk memberikan nama ARMY kepada penggemarnya 7 tahun yang lalu atau pada 9 Juli 2013.

Untuk merayakan hari besar ini, para penggemar menaikan tagar #Happy7thBirthdayARMY, #ARMYDAY, hingga #ARMYLovesBangtan yang sukses rajati Trending Topik Twitter di seluruh dunia!

Ditengah pandemi saat ini, penggemar mengungkapkan kerinduannya atas aksi panggung BTS yang luar biasa dihadapan ribuan penonton.

ARMY nampaknya menjadi fandom yang memiliki banyak kekuatan di seluruh dunia, tak hanya di Indonesia.

Besarnya populasi mereka sukses membawa sang idola manjadi salah satu grup K-POP nomor 1 saat ini.

BTS juga gak pernah absen dalam menerima penghargaan di seluruh dunia. Terbaru, BTS memecahkan rekor Billboard lewat lagu Stay Gold. Salah satunya dengan merajai chart World Digital Song Sales Billboard. Pada 4 Juli 2020, lagu Stay Gold berhasil berada di posisi pertama chart tersebut.

Selamat untuk ARMY!




ARMY DayARMY 7 Tahun#Happy7thBirthdayARMY#ARMYDAYhingga #ARMYLovesBangtan

Share to:



Modal Video 01