Rayakan Anniversary ke-6 Tahun, Ini Cerita EXO-L

Rayakan Anniversary ke-6 Tahun, Ini Cerita EXO-L

Rayakan Anniversary ke-6 Tahun, Ini Cerita EXO-L

EXO (Foto: Instagram)


EXO-L fanbase grup boyband K-Pop EXO. Mereka baru saja merayakan anniversay mereka yang ke 6 pada Rabu, 5 Agustus 2020 kemarin.

Mereka pun meramaikan tagar #6YearsWithEXOLove dan #HappyEXOLDay di media sosial Twitter. Para EXO-L pun menceritakan awal mula mereka bisa menyukai EXO.

BACA JUGA: WOW, Setelah Sukses Bareng EXO, Chanyeol EXO Siap Bintangi Film Korea Pertamanya

Jika dulu terkenal membuat trending di Twitter, kini mereka semakin dewasa dengan menunjukkan soildaritas mereka tanpa membuat kegaduhan.

Kedewasaan ini pun akhirnya membuat para member EXO sendiri lebih fokus berkarya tanpa dipusingkan dengan hal negatif dari para fansnya.

Nama EXO-L sendiri pertama kali diumumkan pada 2014 lalu oleh leader EXO, Suho yang berarti EXO Love, yang akan menjadi tempat berbagi cinta dan semangat.

"Selamat anniversary EXO-L, aku bangga jadi bagian dari kalian. Aku jadi ingat dulu pernah melakukan hal-hal bodoh di masa muda, haha. Tapi sekarang kita sudah lebih dewasa kan?" tutur salah satu fans di Twitter.

BACA JUGA: Keren! EXO-SC Terima Double Crown di Gaon Chart dengan Album '1 Billion Views'

Nah, apanih harapan kalian untuk annviersary keenam EXO-L ini?




EXO-LEXORayakan Anniversary ke-6 Tahun Ini Cerita EXO-L

Share to:



Modal Video 01