Berikut sejumlah fakta menarik tentang Dokter Arti Indira, Istri Tompi yang ternyata memiliki profesi yang sama gaes!
Arti Indira merupakan dokter spesialis gizi klinik yang juga merupakan istri dari musisi ternama Tompi.
Seperti yang kita ketahui, penyanyi pemilik nama asli Teuku Adifitrian ini sudah lama fokus dengan pekerjaannya yakni sebagai dokter spesialis bedah plastik. Jarang diketahui, ternyata sang istri juga merupakan seorang dokter gaes.
Meski jarang membagikan foto kebersamaan di sosial media, namun Arti Indira dan Tompi sudah menjalani rumah tangga selama empat belas tahun lho.
Penasaran dengan sosoknya? Yuk simak sejumlah fakta menarik Arti Indira berdasarkan data yang dihimpun oleh tim KUYOU.id melalui dunia digital berikut ini.
1. Dokter Arti Indira merupakan istri dari musisi Tompi.
2. Tompi dan Arti Indira menikah pada 2006 silam. Keduanya sudah menjalani rumah tangga selama 14 tahun lho.
3. Bersama Tompi, Arti Indira dikaruniai oleh 4 orang anak. 3 anak lelaki dan seorang anak perempuan gaes.
4. Sama dengan sang suami, ibu 4 anak ini juga seorang dokter lho gaes.
5. Dia kerap menjadi pembicara yang mempresentasikan tentang kesehatan terutama gizi anak.
Baca Juga: Biodata Dokter Arti Indira, Lengkap Umur dan Agama, Istri Tompi yang Curi Perhatian
6. Dokter Arti Indira sering banget mengunggah ha-hal edukasi seputar kesehatan lho gaes!
7. Tompi merupakan dokter spesialis bedah plastik, semantara Arti Indira adalah dokter spesialis gizi klinik.
8. Istri Tompi ini memiliki nama lengkap dr. Arti Indira, M.Gizi., Sp.GK.
9. Keduanya sama-sama lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia lho.
10. Meski jarang menunjukkan kebersamaan dan potret mesra di sosial media, namun keduanya kerap memberikan edukasi bersama tentang kesehatan lho gaes!
Baca Juga: 10 Fakta Unik Azhardi Attariq dari Wikipedia, Peserta Indonesian Idol Baru Lulus SMA
Nah, itu dia sejumlah fakta menarik Arti Indira Istri Tompi yang ternyata memiliki profesi yang sama.
Jangan sampai ketinggalan info terbaru tentang berita viral, artis dan idola kamu hanya di KUYOU.id dan Instagram @kuyou_id ya!
Share to:
Related Article
-
Biodata Cibeby aka Ghina Salsabila Lengkap Umur dan Agama, Model Seksi yang Disebut Miyabi Indonesia
Update|November 20, 2021 11:10:21