Kronologi Mabes Polri Diduga Diserang Teroris Perempuan, Baku Tembak dan Berakhir Gugur

Kronologi Mabes Polri Diduga Diserang Teroris Perempuan, Baku Tembak dan Berakhir Gugur

Kronologi Mabes Polri Diduga Diserang Teroris Perempuan, Baku Tembak dan Berakhir Gugur

Kolase Foto Kronologi Baku Tembak Mabes Polri Diduga Diserang Teroris (Twiter)


Simak kronologi baku tembah yang terjadi di Mabes Polri pada 31 Maret 2021. Kejadian tersebut diduga berawal dari serangan seorang perempuan yang diduga teroris.

Seorang perempuan diduga teroris menyerang Mabes Polri pada Rabu sore, 31 Maret 2021. Situasi di sekitar Mabes Polri pun langsung tegang. 

Terdengar suara tembakan di area Mabes Polri. Suara baku tembak terdengar di Markas Besar Kepolisian RI, Jakarta Selatan pada sore ini, 31 Maret 2021, sekitar pukul 16.35 WIB.

Video kronologi baku tembak di Mabes Polri

Baku tembak itupun terekam melalui kamera seseorang yang ada di gedung sekitar Mabes Polri. Video tersebut pun tersebar di berbagai sosial media. 

Pelaku seorang perempuan

Melalu video tersebut, nampak bahwa pelaku terduga teroris tersebut adalah seorang perempuan. Ia menganakan pakain berwarna hitam, lengkap dengan jilbab hitamnya. 

Membawa senjata dan adu tembak dengan petugas

Dari video tersebut, perempuan yang diduga teroris tampak membawa senjata dan tengah beradu tembak dengan petugas. Tak lama, orang tersebut jatuh tergeletak. Adapun posisi kejadian berada di Gedung Utama Mabes Polri.

Polisi siap siaga membawa senjata lengkap

Polisi dalam keadaan siap siaga dengan membawa senjata laras panjang, mengenakan rompi anti peluru. Sejumlah mobil gegana pun masuk ke dalam markas.

Belum ada pernyataan resmi dari Polri

Hingga berita ini dinaikan, belum ada pernyataan resmi dari pihak Polri terkait kejadian tersebut. 

Perempuan tersebut terkapar

Dari video tersebut, setelah baku tembak dengan Polri, perempuan bersenjata itu terkapar tak berdaya. 

Respon netizen di Twitter

Banyak netizen merespon kejadian tersebut. Berikut adalah beberapa respon netizen.

"Gmn ceritanya ko bisa masuk pagar dengan senjata? Apa ga diperiksa dulu? Apalagi setelah adanya peristiwa di makassar?" ujar @nurkholi.

"Emang cewek itu nyerang polisi?...liat di tv sih mondar mandir kaya bingung terus tersungkur kena tembak," @lailarosyadah.

"Dah di bilangin jangan solo malah mencar dari tim jadinya knock dah," ungkap @TakkDianggap.




Kronologi Mabes Polri DiserangKronologi Baku Tembak Polisi dan TerorisMabes Polri Diduga DiserangMabes Polri Diserang Perempuan

Share to: