Simak yuk sinopsis Pachinko lengkap dengan daftar pemeran hingga jadwal tayangnya. Pachinko adalah drama Korea terbaru yang dibintangi oleh Lee Min Ho.
Pachinko adalah drama Korea yang terinspirasi dari penulis Korea-Amerika, Min Jin Lee. Novel karyanya tersebut berhasil menjadi novel best seller nasional yang terbit pada tahun 2017 silam.
Trailer Pachinko sendiri sudah resmi dirilis melalui AppleTV+. Serial ini mengusung latar awal 1900-an dan mengangkat cerita keluarga miskin di Korea ketika mereka meninggalkan negaranya untuk bertahan hidup.
BACA JUGA: Sinopsis dan Daftar Pemain Drakor Tomorrow Lengkap Akun Instagram, Drama Baru Rowoon SF9
Bagi kamu yang penasaran dengan Pachinko, simak yuk sinopsis Pachinko lengkap dengan daftar pemeran hingga jadwal tayangnya berikut ini.
Sinopsis Pachinko
Pachinko menceritakan tentang warga Korea Selatan pada tahun 1900-an di mana saat itu masih berada di bawah pemerintahan Jepang. Terdapat seorang perempuan bernama Sun Ja yang lahir di Busan.
Sun Ja lalu jatuh cinta kepada seorang laki-laki. Namun, ia kecewa karena laki-laki tersebut menikahi wanita lain, padahal ia tengah dalam kondisi hamil.
Perempuan tersebut diselamatkan oleh seorang pendeta dan keduanya pindah ke Jepang. Lantaran statusnya sebagai orang Korea Selatan, mereka pun berjuang dan bertahan hidup dari berbagai tekanan.
BACA JUGA: Link Nonton Drakor A Business Proposal Episode 2 Sub Indo, Lengkap Sinopsis Spoiler Gaes!
Daftar pemeran Pachinko
Pachinko diperankan oleh beberapa aktor dan aktris terkenal seperti Lee Min Ho. Selain Lee Min Ho, ini dia daftar pemeran Pachinko yang berhasil dirangkum KUYOU.
1. Youn Yuh-Jung sebagai Kim Sun-Ja
2. Kim Min-Ha sebagai Kim Sun Ja saat muda
3. Soji Arai sebagai Baek Mozasu
4. Lee Min Ho sebagai Koh Han-Su
5. Jin Ha sebagai Baek Solomon
6. Noh Sang-Hyun sebagai Baek Isak
7. Jung Eun Chae sebagai Choi Kyung Hee
8. Han Joon-Woo sebagai Baek Yoseb
9. Kaho Minami sebagai Etsuko Nagatomi
10. Anna Sawai sebagai naomi
11. Mari Yamamoto sebagai Hana
12. Jung Woong sebagai In
Jadwal tayang Pachinko
Melansir dari berbagai sumber, drama Pachinko akan tayang perdana pada 25 Maret 2022 mendatang.
BACA JUGA: Sinopsis dan Daftar Pemeran Drakor Rookie Cops Lengkap Akun Instagram, Debut Akting Kang Daniel
Nah itu dia sinopsis Pachinko yang disajikan lengkap dengan jadwal tayangnya. Pachinko adalah drama Korea yang diperankan oleh Lee Min Hoo.
Share to:
Related Article
-
Link Nonton Streaming Alchemy of Souls Episode 14 Sub Indo, Lengkap Spoiler dan Jadwal Tayang
Update|July 30, 2022 08:40:16