Yuk kenalan dengan Sheryl Sheinafia, penyanyi cantik yang jago akting, berikut biodata dan profil lengkapnya beserta umur, agama dan karier.
Sheryl Sheinafia adalah seorang penyanyi cantik asal Jakarta. Sheryl Sheinafia lahir pada 4 Desember 1996. Umur Sheryl Sheinafia adalah 26 tahun (2022) dan menganut agama Islam.
Sheryl Sheinafia diketahui juga jago akting. Penyanyi cantik ini sudah membintangi banyak judul film Indonesia.
Baca Juga: Fakta dan Profil Mira Putri, Penyanyi Cantik yang Sering Trending di Youtube
Penasaran dengan sosoknya? Yuk simak biodata dan profil Sheryl Sheinafia lengkap umur, agama dan karier, penyanyi cantik yang jago akting.
1. Profil Sheryl Sheinafia
Sheryl Sheinafia merupakan salah satu penyanyi cantik Indonesia yang multitalenta. Selain miliki suara yang merdu, Sheryl juga pandai dalam berakting.
Sheryl Sheinafia sendiri lahir dan besar di Jakarta, dan kini ia berusia 26 tahun. Sheryl Sheinafia menganut agama Islam.
2. Karier Sheryl Sheinafia
Sheryl Sheinafia mengawali kariernya dengan merilis single perdana yang berjudul Demi Aku pada tahun 2012.
Nama Sheryl Sheinafia semakin dikenal setelah ia menjadi host Breakout NET TV bersama Boy William pada tahun 2013 hingga 2016.
Sementara itu, debut akting Sheryl Sheinafia adalah ketika ia memerankan karakter Chyntia di film Marmut Merah Jambu pada tahun 2014.
3. Daftar Single Sheryl Sheinafia
Dan inilah daftar single atau lagu yang pernah dirilis oleh Sheryl Sheinafia, diantaranya adalah:
- 2012: - Demi Aku
- 2013: - Rasa Sunyi
- Bla Bla Bla
- 2014: - Kita Berdua
- 2015: - Kutunggu Kau Putus
- 2016: - Kedua Kalinya
- 2017: - Gita Cinta
- Sebatas Teman
- Sweet Talk ft. Rizky Febian dan Chandra Liow
- 2018: - Bright As The Sun
- Fix You Up
- Dream High
- Don't Mind
- 2019: - Setia
- Bebas ft. Iwa K, Agatha Pricilla, Maizura, Cast
- Positif
- 2020: - okay
- bye
- i wish i knew better
- déjà vu
- lose my mind
- 2021: - Want Ur love
- 2022: - Earn It
4. Jago Akting
Seperti yang sudah disebutkan, Sheryl Sheinafia juga diketahui pandai dan jago dalam berakting. Bahkan Sheryl pernah mendapatkan penghargaan sebagai Aktris Pendatang Baru Terpilih di Piala Maya 2016 lewat film Koala Kumal.
5. Biodata Sheryl Sheinafia
Nama lengkap: | Sheryl Sheinafia Tjokro |
Nama panggilan: | Sheryl |
Nama panggung: | Sheryl Sheinafia |
Kota asal: | Jakarta |
Tanggal lahir: | 4 Desember 1996 |
Umur: | 26 tahun (2022) |
Agama: | Islam |
Orangtua: | Chris Tjokro dan Irta C. Tjokro |
Pasangan: | - |
Pendidikan: | Manajemen Universitas Bina Nusantara |
Pekerjaan: | Penyanyi, Aktris, Host, Model |
Akun Instagram: |
Nah, itulah biodata dan juga profil lengkap dari Sheryl Sheinafia, penyanyi cantik yang jago akting.
Share to:
Related Article
-
Cupi Cupita Unggah Video Lamaran di TikTok, Netizen Curiga: Terpaksa?
Update|November 09, 2021 10:26:57