Yuk simak sinopsis dan daftar pemain Glitch, drakor Jeon Yeo-Bin yang tayang Oktober 2022 di Netflix.
Glitch adalah drama korea (drakor) terbaru yang akan tayang di Netflix. Glitch dijadwalkan akan tayang pada Oktober 2022 mendatang.
Drakor Glitch ini juga akan menjadi drakor terbaru yang diperankan Jeon Yeo-Bin. Di Glitch, Jeon Yeo-Bin akan beradu akting dengan Nana.
Baca Juga: Sinopsis dan Daftar Pemain Yonder, Drakor Terbaru Tayang Oktober 2022
Penasaran dengan sinopsisnya? Yuk simak sinopsis dan daftar pemain Glitch, drakor Jeon Yeo-Bin yang tayang Oktober 2022 di Netflix.
Sinopsis Glitch
Dikisahkan, Pacar Hong Ji-Hyo (Jeon Yeo-Bin) menghilang setelah melihat sebuah cahaya. Sejak itu, Hong Ji-Hyo melacak keberadaan pacarnya.
Ji-Hyo dibantu Heo Bo-Ra (Nana) dan anggota lain dari klub UFO. Mereka menemukan sebuah markas rahasia.
Apa isi markas rahasia tersebut? Dan mampukah Hong Ji-Hyo menemukan pacarnya? Temukan jawabannya di drakor Glitch.
Daftar Pemain Glitch
Jeon Yeo-Bin sebagai | Hong Ji-Hyo |
Nana sebagai | Heo Bo-Ra |
Lee Dong-Hwi sebagai | Lee Shi-Kook |
Yoo Eun-A sebagai | Anak perempuan |
Baca Juga: Sinopsis dan Daftar Pemain Love in Contract, Drakor Terbaru Park Min Young
Nah, itulah sinopsis dan daftar pemain Glitch, drakor Jeon Yeo-Bin yang tayang Oktober 2022 di Netflix.
Share to:
Related Article
-
Sinopsis dan Daftar Pemain No Secrets, Drakor Terbaru Dibintangi Go Kyung Pyo Serta Kang Han Na
Update|February 14, 2023 16:30:00