Yuk simak sinopsis dan daftar pemain film Enola Holmes 2 yang tayang mulai hari ini, Jumat, 4 November 2022 di Netflix.
Film ini adalah lanjutan dari film Enola Holmes yang tayang pada tahun 2018. Enola Holmes sendiri adalah gadis perempuan yang merupakan adik dari Sherlock Holmes. Seperti apa jalan cerita Enola Holmes 2 kali ini? Nah ini dia sinopsisnya!
Baca juga: Sinopsis dan Daftar Pemain Mendua, Serial Indonesia Dibintangi Adinia Wirasti dan Chicco Jerikho
Sinopsis Film Enola Holmes 2
Sebelumnya, Enola Holmes harus terpisah dengan saudara dan ibunya ketika ia melakukan perjalanan ke London. Pada sekuel filmnya kali ini, Enola akhirnya mendirikan sebuah agensi penyelidikan sendiri. Meski begitu ia mendapat tantangan dan selalu dibayang-bayangi nama besar sang kakak, Sherlock Holmes.
Suatu ketika ada seorang anak kecil meminta bantuan Enola Holmes untuk mencari saudara perempuannya yang hilang. Meski tak mendapat bayaran, Enola tetap membantu anak tersebut. Hingga akhirnya, kasus tersebut ternyata berhubungan dengan kasus yang ditangani oleh Sherlock Holmes. Mereka berdua pun akhirnya bekerja sama untuk memecahkan kasus ini.
Daftar Pemain Film Enola Holmes 2
Millie Bobby Brown sebagai | Enola Holmes |
Henry Cavill sebagai | Sherlock Holmes |
Louis Partridge sebagai | Viscount Tewkesbury |
Adeel Akhtar sebagai | Lestrade |
Susie Wokoma sebagai | Edith |
Sharon Duncan-Brewster | belum diketahui |
David Thewlis | belum diketahui |
Helena Bonham Carter sebagai | Eudoria Holmes |
Gabriel Tierney | belum diketahui |
Hannah Dodd | belum diketahui |
Trailer Film Enola Holmes 2
Baca juga: Sinopsis dan Daftar Pemain Jomblo Jomblo Bahagia, Sinetron Terbaru GTV Tayang November 2022
Nah, itulah sinopsis dan daftar pemain film Enola Holmes 2 yang tayang mulai hari ini di Netflix.
Share to:
Related Article
-
Lagi Viral, Yuk Simak Kumpulan 8 Video Sindiran Welcome To Indonesia di TikTok
Viral|July 01, 2021 12:41:57