Daftar Pemenang 33th Seoul Music Awards, NCT Dream Raih Daesang

Daftar Pemenang 33th Seoul Music Awards, NCT Dream Raih Daesang

Daftar Pemenang 33th Seoul Music Awards, NCT Dream Raih Daesang

Pemenang 33th Seoul Music Award


Musik Kpop semakin digemari secara global dan memikat bagi penonton di seluruh dunia. Hal tersebut tak lepas dari kontribusi para artis yang mendorong fandom-fandom di berbagai negara terus berkembang. 

Seoul Music Awards ke-33 telah diselenggarakan di Stadion Rajamangala, Bangkok, Thailand pada Selasa, (2/1/2024). Ini menjadi pertama kalinya ajang penghargaan tersebut digelar di luar Korea Selatan. 

Baca jugaDaftar Lengkap Pemenang KBS Drama Awards 2023

Tahun ini, NCT DREAM kembali meraih Daesang atau Grand Prize seperti tahun lalu. Sementara itu SEVENTEEN berhasil menggondol kategori Best Album Awards serta lagu 'OMG' milik NewJeans berhasil memenangkan Best Song Awards. Yuk simak daftar lengkapnya!

Daftar Pemenang 33th Seoul Music Awards

(foto: Allkpop)

Daesang (Grand Prize):

NCT Dream

Bonsang (Main Award):

(G)I-DLE

Aespa

IVE

Jimin

Jungkook

Kang Daniel

Lim Young Woong

NCT Dream

NewJeans

NMIXX

RIIZE

Seventeen

STAYC

Stray Kids

Sunmi

V

Young Tak

Zerobaseone

Best Song Award:

NewJeans - "OMG"

Best Album Award:

Seventeen - 'FML'

Rookie of the Year:

RIIZE

ZEROBASEONE

Best Performance:

Billlie

Popularity Award:

Kim Ho Joong

Hallyu Special Award:

Kim Ho Joong

Baca juga: Daftar Pemenang APAN Star Awards 2023, Lee Jun Ho Raih Daesang

Trot Award:

Young Tak

Ballad Award:

Young K

OST Award:

Baekhyun

R&B Hip-hop Award:

Dynamic Duo

New Wave Star:

KISS OF LIFE

PLAVE

Yuju

World Best Artist:

BLACKPINK

Discovery of the Year:

FIFTY FIFTY

Band Award:

Xdinary Heroes

K-pop Special Award:

Dara

Lifetime Achievement Award:

Kim Soo Chuk

Y Global Special Award:

n.SSign

Fan Choice of the Year:

V- Layover

World Trend Artist:

BTS




NCT DREAMPemenang 33th Seoul Music AwardsSeoul Music Awards

Share to:



Modal Video 01