Raisa Ceritakan Kisah Perjuangan di Awal Karier, Lagu Serba Salah Penentu Semuanya Lho

Raisa Ceritakan Kisah Perjuangan di Awal Karier, Lagu Serba Salah Penentu Semuanya Lho

Raisa Ceritakan Kisah Perjuangan di Awal Karier, Lagu Serba Salah Penentu Semuanya Lho

Raisa Andriana (Foto: dok. Instagram)


Raisa Andriana kini dikenal sebagai salah satu penyanyi Tanah Air papan atas yang dikelilingi banyak penggemar.

Sejak memulai karirnya sebagai penyanyi pada tahun 2011, Raisa selalu menjadi penyanyi nomor 1 di hati penikmat musik.

Tapi tahukah kamu? ada 3 hal penting dalam perjalanan karis Raisa yang membuatnya menjadi sesukses ekarang lho!

Hal ini dituangkannya dalam cuitan di akun Twitternya pada Jumat, 5 Juni 2020.

Yuk simak ulasannya berikut ini!

1. Lagu "Serba Salah"

Penggemar berat Raisa pasti tahu banget sama lagu satu ini!

Awalnya, Raisa hanya mangung manggung kecil biasa seperti di Sky Fest bulan pada bulan Mei 2010 lalu.

"Wait.. Aku tadi inget2, Serba Salah itu dulu pertama kali aku bawain di JavaJazz 2010 deh.. Di booth Grazia Magz, sebelum direkam bulan Juni tahun itu," katanya

Bersama bandnya dulu, Raisa juga sering manggng di LOCA, Kemang setiap hari jumat gaes. Cantiknya gak berubah ya!

"Fun fact-nyaa, lirik lagunya sempet berubah versi demo dan versi rekamannya, on the spot berubah waktu take di studio," kata Raisa membocorkan lagu pertamanya itu.

"Serba Salah" menjadi lagu yang paling penting dalam perjalanan karirnya. Namanya pun dikenal setelah banyak request pemutaran lagu "Serba Salah" di radio-radio.

"Awal mula aku mulai karir, aku di bantu dgn byk orang. And I'm very grateful for those moments. Salah satu yg penting bangeettt adalah request-request yg minta lagu Serba Salah untuk diputar di radio," ungkapnya.

2. Putar akal untuk promosi

Degan budget yang minim Raisa dan kawannya Adryanto putar akal habis-habisan untuk bisa mempromosikan lagu tersebut.

"Ga kyk skrg, aku bisa dibantu sama temen2 untuk nyebarin kabar via medsos. Dulu segala cara mesti dicoba biar lagu bisa diputer."

Karena gak bisa langusng membuat vieo clip, Raisa dan bandnya hanya membuat  live session.

3. Budget minim

Namun, akhirnya video clip tersebut jadi gaes!

"Serba Salah baru jadi videonya di bulan April 2011. Buatnya jauh bangeett sampe ke Hongkong. Padahal budgetnya lumayann mepet buat bikin video klip."

Bagi istri Hamish Daud ini, Lagu "Serba Salah" adalah hal terpenting dalam hidupnya. 

Itulah alasan kenapa Raisa masih sering membawakan lagu ini meski sudah lama rilis.




RaisaPerjalanan Karir RaisaLagu Serba SalahVideo Clip Seba Salah

Share to: