Cuitan soal Anak 98 memenuhi time line dan menjadi trending di Twitter pada hari Selasa 9 Juni 2020. Cuitan ini ternyata berisi tentang curhatan anak 98 yang saat ini harus kecewa karena aktivitas pendidikannya harus terhalang akibat adanya Covid-19 yang terjadi di indonesia.
Salah satunya yang sedang ramai adalah tentang wisuda yang rencananya bakal digelar secara online. Hal ini lah yang juga melatarbelakangi adanya cuitan tersebut.
Beberapa millenial 98 merasa terpanggil untuk menuliskan curhatannya tersebut lewat Twitter. Bahkan ikut muncul meme yang bikin ngakak. Salah satunya adalah cuitan akun @_hondapanam.
Selanjutnya juga ada yamg menyebutkan kalai anak 98 berbeda dari yang lain.
Bahkan beberapa dari mereka mengaku sedang merenungi kesialan yang terjadi pada anak 98.
Namun ada juga beberapa akun yang merasa kalau setiap tahun kelahiran memiliki tantangan dan keuntungannya tersendiri.
Hingga kini cuitan tentang ‘Anak 98’ masih menjadi trending di Twitter dengan lebih dari 19 ribu cuitan.
Share to:
Related Article
-
Link Tiket Pestapora 2024 Dijual Malam Ini, Early Bird Rp 450 ribu
Update|October 01, 2023 12:00:00