Fakta Menarik Arfandi Moko, TikTokers Fun Fact yang Sering Nongol di FYP Nih

Fakta Menarik Arfandi Moko, TikTokers Fun Fact yang Sering Nongol di FYP Nih

Fakta Menarik Arfandi Moko, TikTokers Fun Fact yang Sering Nongol di FYP Nih

Fakta Menarik Arfandi Moko, TikTokers Fun Fact (Foto: instagram.com/arfandimoko)


Kamu pengguna aktif TikTok pasti sudah gak asing lagi dengan @byarfandimoko.

Arfandi Moko merupakan TikTokers asal Sulawesi Utara yang juga pemilik akun TikTok @byarfandimoko.

Kerap bagikan konten-konten seru penuh informasi Arfandi berhasil mondar-mandir di FYP dan menarik lebih dari 289 ribu pengikut di TikTok lho gaes!

Baca Juga: 8 Fakta Profil Hamzali Abradinezad, Konten Kreator yang Eksis si TikTok, IG hingga YouTube Gaes

Penasaran dengan sosoknya? yuk simak sejumlah fakta menarik tentang Arfandi Moko berdasarkan data yang dihimpun oleh tim KUYOU.id melalui dunia digital berikut ini!

1. Konten penuh informasi

Buat kamu yang senang menabah atau mengeksplore hal-hal yang belum pernah diketahui sebelumnya, TikTok Arfandi Moko pas banget buat kamu!

Karena semua kontennya berisi tentang sebuah fakta-fakta menarik yang ada di seluruh dunia dan pastinya bakal menambah wawasanmu.

Semua faktanya dikemas dengan gambar-gambar yang relevan dan penjelasan yang simpel dan mudah dipahami.

2. Berasal dari Sulawesi Utara

Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, Arfandi Moko adalah salah satu TikTokers yang berasal dari Manado, Sulawesi Utara.

3. Terpilih sebagai pemenang  #BERBAGIFAKTA TikTok Indonesia

Kegemarannya untuk berbagi informasi kepada netizen ternyata gak sisa-sia lho.

Baca Juga: Fakta Menarik Iben aka Benjamin Adhisurya, TikTokers yang Tanya Gen Z soal Sejarah

Dari sekian banyak kreator TikTok yang memiliki kontan sama dengannya, dia terpilih untuk mendapatkan Bronze Medalist dalam kategori #BERBAGIFAKTA oleh TikTok Indonesia.

Wah, Selamat ya!

4. Miliki lebih dari 289 ribu pengikut

Dengan kegemarannya berbagi informasi dan fakta menarik, dia berhasil mengumpulkan lebih dari 289 ribu pengikut dan 8,7 juta likes.

Padahal, Arfandi baru memulai main TikTok sejak pertengahan tahun ini lho gaes, tepatnya di bulan Juli.

Siapa yang menyangka konten informatifnya ini sangat disukai pengguna TikTok.

5. Mulai berbisnis

Gak hanya mengandalkan TikTok sebagai salah satu sarana menghasilkan pundi-pundi uang dengan endorsement, Arfandi juga memiliki bisnis.

Baca Juga: Fakta Unik Kristine si TikTokers Edukasi Bahasa Jepang, Multitalenta Gaes

Pekerja keras, dia adalah pemilik dari sebuah jasa laundry di Kotamobagu, Sulawesi Utara. Wah, salut banget ya!




TikTok @byarfandimokoArfandi MokoTiktokers Arfandi MokoFakta Unik Arfandi MokoTikTokers Fun FactTikTokers dari Sulawesi Utara

Share to: