Terkuat sebuah fakta dari sosok yang membunuh Naruto bernama Isshiki Otsutsuki di manga Boruto.
Hal ini diduga karena Isshiki Otsutsuki masih menjadi musuh terbesar Naruto gaes.
Kelompok Otsutsuki memang merupakan kelompok yang sangat kuat dibandingkan kelompok lainnya.
BACA JUGA: Fakta Menarik Vindry Anzalita, TikTokers yang Parasnya Mirip Mia Khaifa Gaes!
Nah penasaran dengan fakta Isshiki Otsutsuki yang membunuh Naruto? Simak yuk di sini!
Pasangan Kaguya
Kelompok Otsutsuki dikenal sebagai makhluk asing yang memiliki kekuatan dewa yang menyerap planet lain untuk menyambung kehidupan mereka. Bahkan diketahui kalau kelompok mereka datang secara berpasangan ke sebuah planet. Kaguya merupakan pasangan Isshiki.
Hidup sebagai parasit di tubuh Jigen
Isshiki Otsutsuki diketahui hidup sebagai parasit di dalam tubuh Jigen hingga mendirikan sebuah organisasi Kara dan berhasil menguasai seluruh tubuh Jigen.
Bisa merubah ukuran tubuhnya
Selain itu diketahui kalau Isshiki Otsutsuki punya kemampuan merubah ukuran tubuhnya. Hal ini sangat mirip dengan cerikta rakyat Jepang gaes.
Isshiki Otsutsuki adalah seorang yang ambisius, tenang dan memiliki jiwa pemimin.
Seperti bangsawan
Pakaian Isshiki Otsutsuki dan Kaguya dalam wujud dewa jika dilihat sekilas memang mirip seperti baju seorang bangsawan dengan garis ungu kuning. Baju mereka ini sangat berbeda dengan kelompok Otsutsuki lainnya yang hanya memakai baju brwarna putih.
Memiliki kekuatan spesial
Isshiki Otsutsuki memang memiliki kekuatan spesial, yaitu bisa merubah ukuran tubuhnya dan juga benda. Dalam mata kanannya terdapat 8 garis berjenis dojutsu baru yang menghasilkan jutsu Sukunahikona dan Daikoten yang bisa menyimpan sebuah benda ke dalam kantong dimensi dan mengeluarkannya kapanpun.
BACA JUGA: Fakta Menarik Isman Fajar, Peserta Masterchef 7 yang Sudah Gugur Gaes
Nah, itulah fakta unik dari Isshiki Otsutsuki yang membunuh Naruto ges.
Share to:
Related Article
-
Viral Pemadam Kebakaran Cantik, Jago Taklukan Api dan Taklukan Hati Cowok-cowok Pastinya
Viral|August 25, 2020 18:08:04