8 Ucapan Selamat Lebaran Kreatif, Gak Cuma Mohon Maaf Lahir Batin Gaes

8 Ucapan Selamat Lebaran Kreatif, Gak Cuma Mohon Maaf Lahir Batin Gaes

8 Ucapan Selamat Lebaran Kreatif, Gak Cuma Mohon Maaf Lahir Batin Gaes

Ucapan selamat Lebaran kreatif (Foto: Istimewa)


Berikut ini adalah beberapa ucapan selamat Lebaran kreatif selain Mohon Maaf Lahir Batin, yang bisa kamu gunakan sebagai pesan untuk keluarga, teman dan orang terkasih lainnya gaes.

Tak terasa Lebaran tinggal beberapa hari lagi. Di bulan yang penuh dengan ampunan dan maaf ini rasanya kurang lengkap kalau nggak memberikan ucapan selamat selamat Lebaran atau Hari Raya Idul Fitri untuk orang-orang terdekat kita gaes.

Beragam ucapan ini pun bisa dimanfaatkan untuk tujuan apa pun. Seperti, memberi selemat karena sudah berhasil melewati ibadah puasa selama satu bulan penuh dengan baik atau memohon maaf atas segala kesalahan yang diperbuat selama satu tahun terakhir gaes. 

Tapi selain itu, ada juga lho ucapan selamat Lebaran lainnya yang gak kalah kreatif dan menarik untuk digunakan biar ucapannya nggak cuma gitu-gitu aja nih seperti 'Mohon Maaf Lahir Batin' gaes. 

BACA JUGA: Sangat Bagus Untuk Dibaca, Ini Keutamaan Doa Ashabul Kahfi Gaes

Pernasaran apa saja ucapannya? Yuk simak beberapa ucapan selamat Lebaran kreatif, yang sudah dihimpun oleh Tim KUYOU.id dari berbagai sumber berikut ini.

1. Ucapan selamat Lebaran romantis buat orang tersayang

'Mungkin memang baru sebentar kita menjalin kasih, namun ternyata tidak banyak aku bisa membuatmu ceria dan bahagia setipa harinya. Beri aku banyak hari, bulan, dan tahun lagi untuk dapat membahagiakanmu. Bersama Lebaran ini, semoga kita saling memaafkan atas segala kesalahan dan tetap dipertemukan di lebaran-lebaran berikutnya'.

2. Mengingatkan untuk saling bersyukur

'Tiada teman tanpa salah, tiasa sahabat tanpppa khilaf, tiada sabar tanpa syukur, tiada kasih sayang tanpa kata maaf. Lebaran telah tiba, jangan lupa bersyukur karena hari ini masih diberikan kesempatan untuk hidup, dan tentunya mohon maaf lahir batin'.

3. Ucapan Lebaran ini terkesan lebih hangat diucapkan di grup atau bisa pasang ucapan ini menjadi status di media sosial 

'Kalian semua dimaafkan, kita semua pernah berbuat salah. Tapi maaf-maaf nih, hanya menerima permintaan maaf melalui japri aja ya bukan dari pesan broadcast, apalago kalian yang pernah jahat sama aku'.

BACA JUGA: Resmi, Menteri Agama Tetapkan 1 Syawal 1442 H Pada Kamis 13 Mei 2021

4. Ucapan selamat Lebaran sambil mengingatkan kebaikan sekaligus berdakwah

'Jika semua HARTA dan RACUN, maka ZAKAT adalah penawarnya. Jika seluruh UMUR adalah DOSA, maka TAUBAT adalah obatnya. Jika seluruh BULAN adalah NODA, maka RAMADAN adalah pemutihnya. Mohon maaf lahir batin ya, selamat Lebaran!'

5. Ucapan Lebarannya sudah lama terkenal, tapi masih Sering dipakai sampai sekarang dan bisa diaplikasinya ke siapa saja 

'Sebelaum lidah kelu, sebelum hati kembali membeku, sebelum jempol kaku dan sulit hanya untuk sekedar meminta maaf melalui pesan, dan sebelum semua operator sibuk. Mohon maaf atas segala kesalahan yang pernah aku lakukan, met Lebaran ya, salam buat keluarga!'

6. Ucapan selamat Lebaran menggunakan pantun

'Ada raksasa beli pulsa (CAKEEPPP)

Gak kerasa dah mau puasa, 

Burung kakaktua nemplok di jendela (CAKEEPP)

Jangan lupa perbanyak pahala,

Ada pepaya dimakan jerapah (CAKEEPP)

Maafin aku ya kalo ada salah'.

7. Mengucapkan selamat Lebaran sekaligus mendoakan yang baik-baik

'Ya Allah, perkayalah saudaraku ini dengan keilmuan. Hiasi hatinya kesabaran. Muliakan wajahnya ketakwaan. Perindah fisiknya dengan kesehatan. Serta terimalah amal ibadahnya dan lipat gandakanlah rezeki dan umurnya. Mohon maaf lahir dan batin, ya!'

8. Ucapan Lebaran Romantis Untuk Ayah dan Ibu

'Ayah dan ibu telah menukar seluruh jiwa semata untuk kebahagiaanku dan sampai saat ini aku belum tentu bisa mengganti untuk kebahagiaan ayah dan ibu. Selamat Lebaran ya, Ayah, Ibu, semoga selalu diberi kesehatan dan umur panjang, peluk hangat dariku!'

BACA JUGA: Fakta Terbaru Novel Baswedan Gagal Lolos ASN Terancam Diberhentikan Gaes

Nah, itu dia 8 ucapan selamat Lebaran kreatif, yang gak cuma Mohon Maaf Lahir Batin saja gaes. 




Ucapan Selamat Lebaran KreatifUcapan Selamat LebaranKalimat Selamat LebaranKumpulan Ucapan Lebaran KreatifLebaranIdul Fitri

Share to:



Modal Video 01