Arti Filosofi Jawa yang Jadi Pesan Akhir Mbak You, Eling Lan Waspodo dan Nerimo Ing Pandum

Arti Filosofi Jawa yang Jadi Pesan Akhir Mbak You, Eling Lan Waspodo dan Nerimo Ing Pandum

Arti Filosofi Jawa yang Jadi Pesan Akhir Mbak You, Eling Lan Waspodo dan Nerimo Ing Pandum

Arti Filosofi Jawa yang Jadi Pesan Akhir Mbak You, Eling Lan Waspodo dan Nerimo Ing Pandum (Foto: Instagram @mbakyou17)


Kabar duka datang dari peramal Mbak You yang dikabarkan meninggal dunia pada Kamis, 1 Juli 2021. 

Sebelumnya, Mbak You sempat meninggalkan pesan terakhir melalui Instagramnya. Ia pun mengungkap beberapa filosofi Jawa dalam pesan tersebut. 

Beberapa diantaranya seperti Eling Lan Waspodo dan Nerimo Ing Pandum. Netizen pun mulai mencari tahu apa arti filosofi Jawa dalam pesan akhir Mbak You Tersebut. 

Buat kamu yang penasaran dengan hal tersebut, ini dia arti filosofi jawa dalam pesan akhir Mbak you. 

BACA JUGA: Biodata Mbak You Wikipedia: Agama Umur dan Asal Kota, Peramal yang Terawang Dirinya Meninggal Dunia

Arti Eling Lan Waspodo

Eling Lan Waspodo merupakan bahasa Jawa yang terdiri dari tiga kata. Eling berarti ingat dan waspodo yang berarti waspada. 

Sekedar informasi aja gaes, Eling Lan Waspodo merupakan falsafah yang dianut oleh masyarakat Jawa. Faksafah tersebut mengajarkan manusia untuk selalu ingat dan hati-hati dadlam menjalani hidup. 

Arti Nerimo Ing Pandum

Sementara itu Nerimo Ing Pandum juga merupakan falsafah orang Jawa yang berarti menerima dan mesyukuri pemeberian Tuhan kepada kita, apapun kondisinya. 

Kita juga diminta untuk menyadari bahwa segala sesuati yang terjadi baik yang kita harapkan atau tidak adalah bagian dari kehendak sang pencipta. 

BACA JUGA: Biodata MBAK YOU Lengkap Agama, Umur dan Fakta, Peramal yang Dikabarkan Meninggal Dunia karena COVID19?

Nah itu dia gaes arti filosofis Jawa yang jadi pesan terakhir Mbak You sebelum ia meninggal pada 1 Juli 2021. 




Nerimo Ing PandumEling Lan WaspodoArti filosofi JawaFilosofi Jawa pesan Mbak YouMbak YouPesan terakhir Mbak Youfilosofi Mbak YouArti Eling Lan WaspodoArti Nerimo Ing Pandum

Share to: