Siapa nih yang penasaran dengan sederet fakta dan profil dari TNI yang pensiun dini bernama Mayor Muhammad Saleh ini?
Pemilik nama asli Muhammad Saleh Karaeng Sila ini merupakan seorang Mayor TNI AD yang kini aktif bagikan edukasi di TikTok.
Gak cuma aktif di TikTok, ternyata Mayor Muhammad Saleh juga sering membagikan edukasi lewat channel YouTube miliknya.
BACA JUGA: Fakta dan Profil Gilang Pratama aka Etama Etayo, Youtuber yang Sering Challenge Makan Aneh Gaes
Daripada penasaran, mending simak fakta dan profil dari Mayor Muhammad Saleh, yang sudah dihimpun Tim KUYOU.id dari berbagai sumber.
1. Akrab dengan nama Mayor Muhammad Saleh, ternyata pria satu ini punya nama asli Muhammad Saleh Karaeng Sila.
2. Mayor Muhammad Saleh ini diketahui merupakan seorang laki-laki yang berasal dari Jeneponto Provinsi Sulawesi Selatan gaes.
3. Berdasarkan informasi, diketahui kalau Mayor Muhammad Saleh merupakan kelahiran 10 Juni 1978 yang kini menginjak usia 43 tahun lho.
4. Muhammad Saleh diketahui merupakan seorang Purnawirawan Mayor Tentara Nasional Indonesia Angkatan Udara.
5. Dirinya merupakan lulusan Akademi Militer (AKMIL) yang lulus pada tahun 1999 silam.
6. Selain itu, dirinya juga dikenal sebagai pendiri Komunitas Pembela Tanah Air (PETA) yang memiliki ribuan anggota di seluruh Indonesia.
7. Muhammad Saleh juga memperoleh kenaikan jabatan empat kali berturut-turut karena sangat berprestasi selama menjalani pendidikan di AKABRI.
8. Pria 43 tahun ini kemudian mengundurkan diri dan pennsiun dini pada tahun 2012 agar bisa lebih leluasa dalam membantu rakyat yang tertindas dalam mengelola kekayaan alam sendiri.
9. Kini bahkan Mayor Muhammad Saleh terjun ke dunia TikTok dan aktif membagikan konten edukasi soal TNI untuk para followersnya.
10. Dirinya juga diketahui menganut agama Islam sesuai dengan kepercayaan yang dianut oleh keluarganya.
BACA JUGA: Fakta dan Profil dhillaks1, TikToker Hits asal Palembang yang Tomboy Abis
Nah, itulah fakta dan profil dari Mayor Muhammad Saleh, TNI pensiun dini yang aktif bagikan adukasi di TikTok. Sekarang kamu makin tahu kan tentang sosoknya.
Share to:
Related Article
-
Download Twibbon 1 Muharram Tahun Baru Islam 1443 H, Cocok untuk Whatsapp dan Medsos Gaes
Update|August 08, 2021 08:50:00