Berikut sinopsis dan daftar pemain Facetrix yang tayang di Vidio.com, lengkap beserta biodata pemainnya.
Facetrix merupakan series terbaru dari Vidio.com, series Facetrix ini telah tayang pada 17 Mei 2021 hingga 18 Juni 2021. Series Facetrix sendiri secara umum mengisahkan tentang kehidupan seorang perempuan bernama Molly yang berubah setelah dirinya menggunakan aplikasi misterius bernama Facetrix.
Series Facetrix ini dibintangi oleh beberapa aktor dan aktris muda Indonesia, seperti Rebecca Klopper dan juga Bastian Steel. Walaupun seriesnya telah berakhir, kamu masih bisa menontonnya di Vidio.com.
Baca Juga: Sinopsis dan Daftar Pemain Paradise Garden yang Tayang di Vidio.com Lengkap Biodata
Nah buat kamu yang penasaran dengan daftar pemainnya, daftar pemain Facetrix lengkap beserta biodatanya akan tersedia di bawah. Namun, sebelum itu yuk simak terlebih dahulu sinopsis dari series Facetrix ini.
Sinopsis Series Facetrix
Kehidupan seorang perempuan bernama Molly berubah ketika ponsel bututnya menjadi ajaib; siapapun yang selfie dengan Molly menggunakan aplikasi FaceTrix akan jatuh cinta padanya. Molly dulunya merupakan seorang korban bully, namun Molly sekarang jadi cewek yang bisa kencan dengan selebgram-selebgram sekolah paling ganteng. Sejak saat itu, kehidupan Molly pun berubah.
Daftar Pemain Facetrix Lengkap Beserta Biodata
1. Rebecca Klopper Sebagai Molly
- Nama lengkap: Rebecca Ayu Putri Klopper
- Nama panggung: Rebecca Klopper
- Kota asal: Malang Jawa Timur
- Tanggal lahir: 21 November 2001
- Umur: 19 tahun
- Agama: Islam
- Profesi: Aktris, Model, Penyanyi
- Orang Tua: James Klopper (Ayah) dan Susana Klopper (Ibu)
- Keturunan: Indonesia - Australia
- Akun Instagram: @rklopperr
2. Bastian Steel Sebagai Ray
- Nama Lengkap: Bastian Bintang Simbolon
- Nama Panggilan: Bastian atau Babas
- Nama Panggung: Bastian Steel
- Tanggal Lahir: Bandung, 21 September 1999
- Umur: 19 tahun
- Zodiak: Libra
- Agama: Kristen
- Profesi: Musisi, Aktor
- Pasangan: Sitha Marino (Sejak November 2020)
- Instagram: @bastianstell
3. Naufal Samudra Sebagai Januar
- Nama lengkap: Naufal Samudra Weichert
- Nama panggung: Naufal Samudra
- Tempat tanggal lahir: Yogyakarta, 12 April 1999
- Umur: 22 Tahun
- Agama: Islam
- Orang tua: Michael Weichert (Ayah), Lenny Ratnasari Weichert (Ibu)
- Hobi: Menyanyi
- Pasangan: Dinda Kirana
- Pekerjaan: Aktor, Model, Penyanyi
- Tahun aktif: 2015- sekarang
- Akun Instagram: @itsnaufalsamudra
4. Oubrey Aulia Sebagai Kayla
- Nama: Oubrey Aulia Malika
- Tempat asal: Sentul, Bogor Jawa Barat
- Tanggal lahir: 14 Oktober 1999
- Umur: 21 Tahun
- Agama: Islam
- Orang tua: Didi Wachyudi
- Pendidikan: Ritsumeikan Asia Pacific University
- Pekerjaan: Mahasiswi, Model, Freelancer
- Akun Instagram: @oubreyaulia
5. Rafi Angkarana Sebagai Alfond
- Nama: Rafi Angkarana
- Tempat asal: Bogor Jawa Barat
- Tanggal lahir: -
- Umur: -
- Agama: -
- Orang tua: -
- Pendidikan: SMAN 6 Bogor, Kuliah belum diketahui
- Pekerjaan: Aktor, Bintang Iklan
- Hobi: Menyanyi
- Akun Instagram: @rafiangkarana
6. Elizabeth Christine Sebagai Bu Sri
- Nama lengkap: Elizabeth Christine Isdi Pratiwi
- Nama panggung: Elizabeth Christine
- Kota asal: Yogyakarta
- Tanggal lahir: 22 Maret 1982
- Umur: 39 tahun
- Agama: Kristen
- Profesi: Aktris, Model
- Pendidikan: Institut Seni Indonesia
- Akun Instagram: -
7. Eduwart Manalu Sebagai Ayah Molly
- Nama lengkap: Eduwart Boang Manalu
- Nama panggung: Eduwart Manalu
- Kota asal: Gunungsitoli, Sumatera Utara
- Tanggal lahir: 20 Februari 1984
- Umur: 37 tahun
- Agama: Kristen
- Profesi: Aktor
- Pendidikan: -
- Akun Instagram: @eduwart_
8. Ciquita Stralen Sebagai Patrice
9. Dea Aditya Prayoga Sebagai Glenn
10. Erik Lasmono Sebagai Pak Ruben
11. Yuwani Sebagai Ibu Molly
12. R.A. Ade Puspa Sebagai Wanita Tua
13. Deni Kumis Sebagai Satpam Sekolah
Baca Juga: Daftar Pemain FTV 31 Hari Dari Un1ty Jadi U Need Me Tayang di SCTV Lengkap Biodata
Nah itulah sinopsis dan daftar pemain Facetrix yang tayang di Vidio.com, lengkap beserta biodata pemainnya.
Share to:
Related Article
-
Sosok Dibalik Tiru Joget Anya Geraldine yang Viral, Namanya Giswaldani
Update|October 08, 2020 08:25:00