Ini Tim Dari Negara Besar yang Tidak Lolos ke Piala Dunia 2022 Ada Italia dan Swedia

Ini Tim Dari Negara Besar yang Tidak Lolos ke Piala Dunia 2022 Ada Italia dan Swedia

Ini Tim Dari Negara Besar yang Tidak Lolos ke Piala Dunia 2022 Ada Italia dan Swedia

Negara-negara besar yang tidak lolos melanjutkan ke piala dunia 2022 (Berbagai sumber)


Berikut ini daftar negara besar yang tidak lolos melanjutkan ke piala dunia 2022.

Piala dunia 2022 rencananya akan diselenggarakan pada 21 November sampai 18 Desember tahun 2022. Sedang kan untuk slot tim dalam kejuaraan dunia hanya tersedia 32 slot dari 5 atau 6 konfederasi.

Baca Juga : Biodata Chris Leitner Lengkap Umur dan Agama, Model Ganteng asal Austria Berkarier di Indonesia

Tercatat sebanyak 27 negara di antaranya sudah diisi oleh negara-negara dari fase kualifikasi. Namun sayangnya ada beberapa negara besar yang biasanya langganan lolos dari babak kualifikasi, tapi untuk di tahun ini mereka tidak berhasil lolos termasuk Italia.

Nah mana saja negara yang tidak lolos tersebut? Berikut daftar negara besar yang tidak berhasil lolos ke Piala Dunia 2022.

1. Republik Ceko

Republik Ceko menjadi salah satu negara yang langganan lolos ke Piala Dunia. Namun sayangnya untuk di tahun ini mereka harus mengubur dalam-dalam harapannya untuk menjadi juara dunia.

2. Kolombia

Selai itu ada kolombia menjadi negara yang gagal lolos dari babak kualifikasi Piala Dunia tahun ini. Mereka harus tersingkir dengan perolehan poin sebanyak 23 poin.

3. Chile

meskipun Chile disebut sebagai salah satu negara terkuat zona Amerika Selatan. Sayangnya mereka harus terpuruk karena hanya mampu berhasil mendapat peringkat 7 di zonanya.

4. Swedia

Negara asal striker ulung Zlatan Ibrahimovic harus rela mematahkan mimipinya di ajang piala dunia 2022 pasca mereka menjadi salah satu negara yang sudah dipastikan tidak lolos dari babak kualifikasi.

5. Nigeria

Meski mendapat julukan sebagai salah satu negara sepakbola terkuat di Afrika, sayangya Nigeria harus gugur di babak kualifikasi

6. Mesir

Siapa yang tidak kenal dengan Mohamed Salah, pemain yang telah memiliki karir cemerlang di dunia sepak bola ini nyata harus merelakan negaranya ikut tersingkir di babak kualifikasi.

7. Italia

Setelah sebelumnya Italia tidak berhasil lolos ke laga piala dunia tahun 2018. Ditahun ini mereka terpaksa harus mengulangi keterpurukannya.

8. Pantai Gading

Pantai Gading merupakan salah satu negara yang banyak menyumbangkan pemain di liga eropa. Sebut saja, Eric Bailly, Franck Kessie, Serge Aurier, Nicolas Pepe dan masih banyak lainnya. Namun sayangnya untuk di tahun ini mereka harus mengubur dalam-dalam mimpinya untuk menjadi juara dunia pasca negaranya tidak berhasil lolos di babak kualifikasi.

Nah, itu dia daftar negara besar yang tidak lolos melanjutkan ke piala dunia 2022.




piala dunia 2022Republik CekoKolombiaChileSwediaNigeriaMesirItaliaPantai Gading

Share to: