Daftar 10 negara dengan populasi muslim terbanyak di dunia per 2024 telah mengalami perubahan.
Perubahan yang signifikan terjadi di posisi pertama dan kedua, dimana Indonesia bukan lagi menjadi negara dengan populasi muslim terbanyak di dunia.
Dalam update kali ini, Indonesia berada di posisi kedua. Lalu, siapa yang berada di posisi pertama? Daripada penasaran, yuk simak Daftar 10 negara dengan populasi muslim terbanyak di dunia per 2024 di bawah ini.
Baca Juga: Digeser Pakistan, Indonesia Bukan Lagi Jadi Negara dengan Populasi Muslim Terbanyak di Dunia
10 Negara dengan Populasi Muslim Terbanyak di Dunia
1 Pakistan (240.800.000 orang)
2. Indonesia (236.000.000 orang)
3. India (200.000.000 orang)
4. Bangladesh (150.800.000 orang)
5. Nigeria (97.000.000 orang)
6. Mesir (90.000.000 orang)
7. Turki (84.400.000 orang)
8. Iran (82.500.000 orang)
9. Tiongkok (50.000.000 orang)
10. Aljazair (43.700.000 orang).
Share to:
Related Article
-
Jadi Perbincangan, Sebenernya Apa Sih Penyebab Meninggalnya George Floyd? Simak Disini Gaes
Viral|June 02, 2020 11:49:09