Timnas Indonesia berhasil mendapatkan kemenangan pertama mereka di Ronde Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Kemenangan itu didapatkan skuad asuhan Shin Tae-yong usai mengalahkan Arab Saudi dengan skor 2-0 pada Selasa (19/11) di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta.
Baca Juga: Rizky Ridho Beri Penjelasan Usai Diminta Aboard
Kemenangan ini membuat posisi Timnas Indonesia di grup C naik ke posisi tiga dengan raihan poin 6.
Sementara itu, berkat kemenangan ini pula, ranking Timnas Indonesia di website FIFA diprediksi akan naik. Melansir dari akun X @FootyRankings, Timnas Indonesia akan naik 5 posisi dari 132 ke 127 dengan total poin 1135.11.
Baca Juga: Ini Negera Impian Rizky Ridho Jika Aboard
Jadwal berikutnya Timnas Indonesia akan bertandang ke Austalia pada 20 Maret 2025 mendatang.
Share to:
Related Article
-
Biodata dan Profil Shafira Ika Putri Lengkap Umur, Agama, Instagram, Kapten Timnas Sepak Bola Putri Hits Bagai Model
Update|March 04, 2023 08:00:00