Fakta Viral Filter TikTok Seketika Glow Up: Dinilai Rasis Timbulkan Masalah Gaes

Fakta Viral Filter TikTok Seketika Glow Up: Dinilai Rasis Timbulkan Masalah Gaes

Fakta Viral Filter TikTok Seketika Glow Up: Dinilai Rasis Timbulkan Masalah Gaes

Viral Filter TikTok Seketika Glow Up Dinilai Rasis (Foto TikTok: Berbagai Sumber)


Beberapa waktu lalu sempat viral di media sosial filter TikTok Seketika Glow Up yang dinilai rasis oleh sebagian orang.

Filter Seketika Glow Up ini diketahui bisa merubah warna kulit wajah yang gelap dan kusam menjadi putih cantik.

Beberapa orang menganggap kalau filter ini merupakan konten yang fun namun ternyata banyak juga yang menilai kalau filter ini memiliki nilai rasisme.

BACA JUGA: Mengenal Pak Achmad Djunaidi Dosen UNPAD yang Semangat Sidang Online Meski Sedang Dirawat Gaes

Filter TikTok Seketika Glow Up

<blockquote class="tiktok-embed" cite="https://www.tiktok.com/@rizkibles/video/6931496595246632193" data-video-id="6931496595246632193" style="max-width: 605px;min-width: 325px;" > <section> <a target="_blank" title="@rizkibles" href="https://www.tiktok.com/@rizkibles">@rizkibles</a> <p>Beneran glow up dong pake ni filter 😬<a title="fyp" target="_blank" href="https://www.tiktok.com/tag/fyp">##fyp</a> <a title="fypsounds" target="_blank" href="https://www.tiktok.com/tag/fypsounds">##fypsounds</a></p> <a target="_blank" title="♬ Pantun rakat - Cleo" href="https://www.tiktok.com/music/Pantun-rakat-6929150134861302530">♬ Pantun rakat - Cleo</a> </section> </blockquote> <script async src="https://www.tiktok.com/embed.js"></script>

Seorang konten kreator TikTok bernama Bella Arswendita, mengatakan kalau ada beberapa alasan kenapa filter tersebut kini menimbukan masalah gaes.

“Ini adalah tren yang sangat rasis karena secara gak langsung kita melakukan yang namanya ‘black facing’,” kata Bella.

Selain itu, filter ini juga menimbulkan spekulasi bahwa Glow Up hanya dinilai dari perbahan kulit gelap menjadi putih saja. Padahal konsep Glow Up ini seharusnya bisa dinilai dari attitude dan juga intelektual seseorang.

Black Facing

<blockquote class="tiktok-embed" cite="https://www.tiktok.com/@dsm5enthusiast/video/6932358831234092290" data-video-id="6932358831234092290" style="max-width: 605px;min-width: 325px;" > <section> <a target="_blank" title="@dsm5enthusiast" href="https://www.tiktok.com/@dsm5enthusiast">@dsm5enthusiast</a> <p>yang masih mikir putih itu superior balik aja ke zaman penjajahan</p> <a target="_blank" title="♬ Pantun rakat - Cleo" href="https://www.tiktok.com/music/Pantun-rakat-6929150134861302530">♬ Pantun rakat - Cleo</a> </section> </blockquote> <script async src="https://www.tiktok.com/embed.js"></script>

Untuk diketahui, Black Facing ini adalah sebuah teknik make up yang awalnya digunakan di teater untuk merubah kulit dari terang menjadi gelap. Teknik ini digunakan untu mengolok-olok mereka yang berkulit gelap.

Beberapa netizen pun banyak yang mengomentari dan memprotes filter Seketika Glow Up yang dinilai rasis.

BACA JUGA: Sinopsis dan Review Trailer Spiderman 3: Tom Holland Nge-Troll Fans

“Di dunia ini banyak sekali orang yang memiliki kulit berwarna hitam secara alami. Jadi tren kayak gini, transformasi dari kulit gelap pakai filter dan akhirnya jadi kulit putih. Itu tuh menghina banget bagi orang yang secara alami memiliki kulit seperti itu,” tulis Karisa.

“Bener banget, Kak. Jatuhnya malah kayak merendahkan warna kulit lain. Every skin colour is beautiful,” komen akun lain.

“Aku dari Timur yang gelap kulitnya merasa tersinggung. Kenapa definisi glow up itu dari kulit hitam ke putih? Di negara sendiri aja masih begini,” komen akun lain.




Filter Seketika Glow UpFilter TikTokTikTok Seketika Glow UpFilter TikTok RasisRasisme

Share to: