5 Keistimewaan Menjaga Wudhu yang Tak Banyak Diketahui

5 Keistimewaan Menjaga Wudhu yang Tak Banyak Diketahui

5 Keistimewaan Menjaga Wudhu yang Tak Banyak Diketahui

Keistimewaan Menjaga Wudhu (Foto Berbagai Sumber)


Menjaga wudhu ternyata nggak cuma dilakukan sebelum sholat saja gaes, tapi saat tidur kita juga dianjurkan untuk berwudhu.

Wudhu diketahui bukan hanya sekedar mambasuh tubuh saja melainkan bertujuan untuk menyucikan diri dan jiwa.

Menjaga wudhu ternyata tercatat sebagai salah satu amalan sunnah yang mulia lho. Hal ini sesuai dengan sabda Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam:

BACA JUGA: Resep Palm Cheese Cookies Lumer, Hidangan Gurih dan Manis yang Cocok Buat Lebaran

"Salat salah seorang di antara kalian tidak akan diterima, ketika masih berhadats sampai dia berwudhu." (HR. Bukhari no. 6954 dan Muslim no. 225).

1. Wudhu sebagian dari iman

Menjaga wudhu merupakan sebagian dari iman, maka dari itu orang yang batal wudhunya bisa kembali berwudhu dan dianggap sebagai ibadah.

2.Wudhu mengangkat derat manusia

Orang-orang muslim yang selalu menjaga wudhunya akan diberikan pahala dan juga diangkat derajatnya oleh Allah SWT

3. Dijaga dan didoakan malaikat

Semua umat muslim dianjurkan untuk berwudhu, karena saat berwudhu sebelum terdapat keutamaan yaitu ditemani malaikat di malam hari dan malaikat memohonkan doa pada Allah untuk orang tersebut.

4. Tanda di hari pehitungan

Menjaga wudhu diketahui merupakan tanda dari seorang muslim. Pasalnya orang yang berwudhu akan memancarkan cahaya di hari Perhitngan kelak.

5. Dizinkan masuk surga lewat pintu manapun

Bagi seseorang yang selalu menjaga wudhu, Allah akan bukakan baginya delapan pintu surga bagi siapa saja yang membaca doa setelah berwudhu.

BACA JUGA: Ingin Istiqamah dalam Melaksanakan Sholat? Baca Doa Ini Gaes!

Nah, itulah 5 keistimewaan menjaga wudhu yang gak banyak diketahui orang gaes. Jadi terus menjaga wudhu ya!




Keistimewaan Menjaga WudhuWudhuBerwudhuKeutamaan Menjaga WudhuRamadhanRamadhan 2021

Share to: