Siapa yang belum kenal dengan komika kocak yang pernah jadi penyembah setan bernama Rony Imannuel aka Mongol Stres ini? Berikut biodata dan profilnya.
Pemilik nama asli Rony Imannuel adalah laki-laki yang lahir di Manado pada tanggal 27 September 1978 silam. Berarti usianya sekarang adalah 42 tahun (2021). Agama yang dianutnya adalah Kristen.
Selain menjadi komika, Mongol Stres juga dikenal sebagai seorang aktor yang beberapa kali membintangi film di layar lebar.
BACA JUGA: Biodata Kannaya Syakila Lengkap Umur dan Agama, Model Seksi yang Sering Digoda Pria Hidung Belang
Penasaran dengan sosoknya? Simak yuk biodata lengkap dari Rony Imannuel aka Mongol Stres, yang sudah dihimpun Tim KUYOU.id dari berbagai sumber untuk kamu.
1. Biodata dan Profil
Nama Lengkap | Rony Imannuel |
Nama Panggung | Mongol stres |
Tempat Tanggal Lahir | Manado, 27 September 1978 |
Umur | 42 Tahun |
Agama | Kristen |
Nama Orangtua | Belum Diketahui |
Nama Pasangan | Belum Diketahui |
Profesi | Komika, Aktor |
Pendidikan | Belum Diketahui |
Akun Instagram |
2. Komika
Mongol stres dikenal sebagai seorang komika kocak yang yang pernah mengikuti ajang Stand up Comedy Indonesia pada tahun 2011 gaes.
Dirinya diketahui menjadi salah satu komika yang mendapatkan bayaran termahal di antara komika lainnya lho.
3. Aktor
Setelah sukses dengan karirnya sebagai komika, Rony Imannuel ini juga terjun ke dunia akting dengan menjadi seorang aktor.
Dirinya sudah beberapa kali membintangi berbagai judul film dan juga sinetron yang cukup populer di Indonesia.
4. Kehidupan pribadi
Mongol diketahui sudah memiliki seorang istri dan anak perempuan yang saat ini tinggal di Manado, Sulawesi Selatan.
Ia tinggal bersama sang nenek karena ibunya diketahui meninggal dunia dalam keadaan kakinya dipasung karena hukuman keluarga yang harus diterima sang ibu.
5. Penyembah Setan
Nggak cuma itu, Mongol Stres juga sempat mengejutkan publik karena mengaku pernah jadi penyembah setan selama kurang lebih 7 tahun.
Dirinya bahkan pernah menjadi pemimpin gereja setan yang bernama First Satanic Church tersebut.
BACA JUGA: Biodata Nisma Bahanan Lengkap Umur dan Agama, Selebgram Hijab Berparas Cantik Keturunan Arab
Nah, itulah biodata dan profil lengkap umur dan agama dari Rony Imannuel aka Mongol Stres, komika kocak yang pernah jadi penyembah setan. Pastinya kalian semakin kenal dengan sosoknya kan gaes?
Share to:
Related Article
-
Sering Buat Onar, Keluarga Pelaku Pengeroyokan Anak Panti Asuhan Malang Tolak Jalur Kekeluargaan
Viral|November 24, 2021 16:42:22