PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BNI) diakui sebagai bank yang memiliki layanan trade finance terbaik.
Hal ini karena Bank BNI memiliki keunggulan dalam layanan dan kinerja yang jauh berbeda dari bank lainnya.
BNI terbukti telah mendapatkan beragam penghargaan lewat sejumlah keunggulan yang dimiliknya gaes.
Keunggulan Bank BNI dibandingkan bank lain di Indonesia adalah terletak pada kemampuan memberikan pelayanan Cash Management terbaik.
BACA JUGA: Ini 7 Fakta Yang Membuat BNI Life Terpercaya
Apa saja sih keunggulan Bank BNI yang jarang diketahui calon nasabah? Simak yuk selengkapnya di KUYOU.id.
- Dana nasabah yang disimpan di BNI lebih terjamin keamanannya, karena BNI sebagai bank BUMN telah mendapat penjaminan dari pemerintah.
- Pelayanannya baik & berkualitas
- Memiliki cakupan wilayah yang luas. Kantor cabangnya tersedia mulai dari desa, kota, hingga ke luar negeri sekalipun.
- Produknya variatif (tabungan dan kredit) dan telah disesuaikan dengan berbagai kebutuhan masyarakat Indonesia.
- Mengenakan biaya administrasi bulanan dan setoran awal tabungan dalam jumlah yang cukup kompetitif.
Nah itulah keunggulan Bank BNI dibanding bank lain di Indonesia yang jarang diketahui gaes. Sekarang makin tahu kan.
Share to:
Related Article
-
Pentingnya Siapkan Dana Pensiun Sejak Usia Muda, Pilih BNI Simponi yang Banyak Manfaatnya
BNI|July 27, 2021 23:53:41