Yuk mengenal lebih dalam sosok Nonoka Murakata, bocah menggemaskan asal Jepang yang jago banget nyanyi gaes.
Nonoka Murakata merupakan gadis kelahiran Jepang, 31 Mei 2018 dan kini berusia 3 tahun gaes. Sosok Nonoka Murakata menarik perhatian publik lewat keahlian menyanyinya gaes.
Nonoka Murakata melakukan debut pertamanya pada 26 Mei 2021 lalu gaes. Sosok Nonoka Murakata pertama kali menarik perhatian saat tampil di kontes menyanyi anak-anak yang diselenggarakan di Roppongi, Tokyo pada 22 November 2020 lalu.
Dalam kompetisi tersebut, balita menggemaskan ini menyanyikan lagu berjudul Doggy Policeman. Sosok Nonoka Murakata pun berhasil mendapatkan silver award dalam kompetisi tersbut gaes.
Seperti apa sosok Nonoka Murakata? kenalan lebih jauh yuk dengan Nonoka Murakata, bocah asal Jepan yang jago nyanyi lewat sederet fakta menariknya berikut ini.
1. Masih berusia 3 tahun
Nonoka Murakata berasal dari Jepang dan lahir pada 31 Mei 2018 gaes. Kini, Nonoka Murakata masih berusia 3 tahun. Meski masih berusia 3 tahun, sosok Nonoka Murakata sudah disukai banyak orang lho.
2. Tampil di sebuah kontes
Nonoka Murakata pertama kali memperlihatkan keahlian menyanyinya kepada publik saat ia mengikuti kontes menyanyi anak-anak di Ropponggi, Tokyo pada 22 November 2020 lalu.
Saat tampil di kontes tersebut, Nonoka Murakata menyanyikan lagu berjudul Doggy Policeman dnegan lirik 'nyan nyan nyan'. Nonoka Murakata mengenakan dress berwarna biru dongker dengan detail bunga di bagian atasnya.
Penampilan Nonoka Murakata tampak sangat menggemaskan dengan rambutnya yang ditata dengan imut. Selama menyanyi, sosok Nonoka Murakata juga menampilkan ekspresi yang lucu.
BACA JUGA: Fakta dan Profil Audi Kirana Herman, Putri Bungsu Feni Rose yang Jago Nyanyi
3. Viral di media sosial
Penampilan Nonoka Murakata pun diunggah melalui YouTube gaes. Hingga kini, video tersebut viral dan sudah punya 20 juta lebih viewers gaes.
Video tersebut pun banyak dibagikan ulang dan terkenal hingga berbagai negeri. Banyak penonton dari berbagai negara pun memuji kemampuan menyanyi Nonoka Murakata dan penampilannya dalam kontes tersebut.
4. Debut dengan merilis album
Nonoka Murakata atau yang sering disapa Nonochan ini ternyata sudah merilis beberapa single lagu yang tergabung dalam sebuah album lho gaes. King Records merupakan produser yang ada di balik album Nonochan gaes.
Beberapa lagu yang ada di album tersebut diantaranya seperti Inu No Omawarisan, Neko Funjyatta, Omocha no Cha Cha Cha, Mama No Onaka, dan masih banyak lagi gaes.
5. Sudah punya channel YouTube sendiri
Popularitas Nonoka Murakata makin menanjak setelah ia memiliki album musik dan channel YouTube sendiri gaes. Dalam Channel YouTube bernama ののちゃんねる, Nonochan kerap mengunggah cover lagu dan beragam kegiatannya gaes.
BACA JUGA: Biodata Eveline Restu, Lengkap Umur dan Agama, TikToker Cantik yang Jago Nyanyi
Nah sudah mengenal Nonoka Murakata kan gaes? Bocah menggemaskan asal Jepang ini berhasil mencuri perhatian publik lewat keahlian menyanyinya yang jago abis.
Share to:
Related Article
-
Inilah Pesan Haru BCL Sebelum Nyanyi Cinta Sejati, Bikin Baper Penonton
Bunga Citra Lestari|March 02, 2020 08:00:00