Berikut sinopsis dan daftar pemain Raden Kian Santang: Mahkota Baru Pajajaran, sinetron terbaru MNCTV lengkap beserta biodatanya gaes.
MNC TV kembali menghadirkan sinetron terbarunya, kali ini MNC TV menghadirkan sinetron Raden Kian Santang: Mahkota Baru Pajajaran, yang akan tayang perdana pada 25 Agustus 2021 jam 21.00 WIB.
Untuk para pemainnya sendiri, pemeran Raden Kian Santang akan tetap diperankan oleh Alwi Assegaf. Dan ada beberapa pula pemeran lama seperti Suheil Fahmi dan Rientammy. Dan ada pula pemeran baru seperti Jonathan Frizzy dan Ririn Dwi Ariyanti.
Baca Juga: 18 Lebih Daftar Pemain dan Mantan Pemain Kembalinya Raden Kian Santang di MNC TV, Lengkap Biodata
Nah. buat kamu yang penasaran dengan daftar pemain lengkapnya, daftar pemain lengkap beserta biodatanya akan tersedia dibawah. Namun sebelum itu, yuk simak terlebih dahulu sinopsis dari sinetron Raden Kian Santang: Mahkota Baru Pajajaran.
Sinopsis Raden Kian Santang: Mahkota Baru Pajajaran
Sinetron Raden Kian Santang: Mahkota Baru Pajajaran ini melanjutkan kisah dari seri sebelumnya, Raden Kian Santang: Prahara di Langit Pajajaran. Dimana di episode terakhir dari seri tersebut, diperlihatkan Prabu Siliwangi yang membunuh Purbamenak ataupun Dewa Racun.
Nah, cerita Mahkota Baru Pajajaran ini akan dimulai setelah kejadian Prabu Siliwangi yang membunuh Prubamenak.
Daftar Pemain Raden Kian Santang: Mahkota Baru Pajajaran Lengkap Beserta Biodata
1. Alwi Assegaf Sebagai Raden Kian Santang
Nama Lengkap: Alwi Assegaf
Nama Panggilan: Alwi
Nama Panggung: Alwi Assegaf
Tempat, Tanggal Lahir: Tokyo, Jepang, 3 Februari 2006
Umur: 15 tahun
Kewarganegaraan: Indonesia
Agama: Islam
Nama Orangtua: Mahdar Assegaf (Ayah) dengan Mayumi Yoshida (Ibu)
Nama Saudara: Anisah (kakak) dan Aminah (adik)
Profesi: Model, aktor
Instagram: @alwiassegaf03
YouTube: almon official
2. Suheil Fahmi Sebagai Raden Surawisesa / Prabu Anom Surawisesa
Nama Lengkap: Suheil Fahmi Bisyir
Nama Panggilan: Suheil Fahmi
Nama Panggung: Suheil Fahmi
Tempat, Tanggal Lahir: Jakarta, 26 Januari 2007
Umur: 14 tahun
Kewarganegaraan: Indonesia
Agama: Islam
Nama Orangtua:
Nama Saudara: Azzura Muzna Bisyir, Shahnaz Bisyir, Rania Fahmi Bisyir (Kakak)
Profesi: Aktor
Instagram: @suheilbisyir
3. Rientammy Sebagai Nyimas Rara Santang
Nama lengkap: Rientammy Osava Adamy
Nama panggilan: Rientammy
Nama panggung: Rientammy Osava
Tempat tanggal lahir: Jakarta, 18 November 2002
Umur: 18 Tahun
Kewarganegaraan: Indonesia
Agama: Islam
Nama Orang tua: -
Nama Saudara: –
Nama pasangan: -
Nama Anak: -
Profesi: Aktris, Model Iklan, Selebgram, YouTuber
Hobi: Membaca, Akting
Akun instagram: @rientammy
4. Masaji Wijayanto Sebagai Raden Walangsungsang
Nama Lengkap: Masaji Wijayanto
Nama Panggilan: Masaji Wijayanto
Nama Panggung: Masaji Wijayanto
Tempat, Tanggal Lahir: Bandar Lampung, 7 Juni 1997
Umur: 24 tahun
Kewarganegaraan: Indonesia
Agama: Islam
Nama Orangtua: Agus Warsito (ayah)
Nama Saudara: -
Pendidikan: SMAN 4 Bandar Lampung
Profesi: Aktor, model
Instagram: @masaji_
5. Inne Azri Sebagai Nyai Ratu Subang Larang
Nama Lengkap: Inne Azri
Nama Panggilan: Inne
Nama Panggung: Inne Azri
Tempat, Tanggal Lahir: Jakarta, 31 Maret 1984
Umur: 37 tahun
Keturunan:-
Agama: Islam
Nama Orang Tua: -
Status: Menikah
Nama Pasangan: Malvino Fajaro
Nama Anak: Farayaka Kinari Anluzsae
Pendidikan: -
Profesi: Aktris
Akun Instagram: @inneazri
6. Airiska Fitria Sebagai Nyai Ratu Kentring Manik
Nama: Airiskan Fitria
Tempat Lahir: -
Tanggal Lahir: 1993
Pekerjaan: Aktris
Agama: Islam
Instagram: @airiska_fitria
7. Ryan Deye Sebagai Prabu Amuk Marugul
Nama Lengkap: Iyan Diyanuari Yusuf Khan
Nama Panggilan: Deye
Nama Panggung: Ryan Deye
Tempat, Tanggal Lahir: Tasikmalaya, 10 Januari 1987
Umur: 34 tahun
Keturunan:-
Agama: Islam
Nama Orang Tua: -
Status: Duda
Orang Tua: Yusuf Khan (Ayah), Dedeh (Ibu)
Nama Anak: Elvaroalano Deye Khan
Pendidikan: -
Profesi: Aktor
Akun Instagram: @ryandeye68
8. Kevin Taroreh Sebagai Raden Surosowan
Nama lengkap: Kevin Bzezovski Taroreh
Nama panggilan: Kevin
Nama panggung: Kevin Taroreh
Tempat tanggal lahir: Jakarta, 10 September 2008
Umur: 12 Tahun
Agama: Kristen
Orang tua: -
Hobi: Menyanyi
Pekerjaan: Artis, Pemain Sinetron
Instagram: @kevinbzezovskitaroreh
9. Jonathan Frizzy Sebagai Cakradewa
Nama lengkap: Jonathan Frizzy Simanjuntak
Nama panggung: Frizzy / Ijong
Tempat tanggal lahir: Pematangsiantar, 13 April 1982
Umur: 39 Tahun
Agama: Kristen
Keturunan: Batak
Status: Menikah
Pasangan: Dhena Devanka
Anak: Zoe Joanna Frizzy Simanjuntak, Zack Jaden Frizzy Simanjuntak, Zayn Jowden Frizzy Simanjuntak
Profesi: Aktor, Selebriti, Pengusaha
Hobi: Travelling, Olahraga
Pendidikan: Universitas Padjadjaran
Akun instagram: @ijonkfrizzy
10. Ririn Dwi Ariyanti Sebagai Nimas Anggrahini
Nama lengkap: Ririn Dwi Ariyanti Noto
Nama panggung: Ririn Dwi Ariyanti
Tempat tanggal lahir: Malang, 6 November 1985
Umur: 35 Tahun
Agama: Islam
Keturunan: -
Status: Menikah
Pasangan: Reinaldi Hutomo Wahab
Anak: Siti Alana Kalyani, Siti Alecia Kaira, Ramy Alfie Utomo
Profesi: Aktris, model
Pendidikan: Universitas Paramadina
Akun instagram: @ririndwiariyanti
11. Claudia Andhara Sebagai Nyimas Praharsini/Kenari
12. Rizal Djibran Sebagai Patih Tunggaksemi
13. Barry Prima Sebagai Prabu Sorandaka
Nah itulah sinopsis dan daftar pemain Raden Kian Santang: Mahkota Baru Pajajaran, sinetron terbaru MNCTV lengkap beserta biodatanya gaes.
Share to:
Related Article
-
Fakta Profil Riedhan Fajarsyah si Kembaran Ifan Seventeen, Bak Pinang Dibelah Dua Gaes Mirip!
Update|January 21, 2021 13:55:16