Siapa nih yang penasaran dengan sederet fakta dan profil dari presenter viral remehkan Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 bernama Ardes Goenawan ini?
Ardes Goenawan merupakan presenter olahraga asal Jakarta di acara televisi yang kini berumur 29 tahun gaes.
Ardes Goenawan langsung mendapat hujatan dari netizen usai mengatakan jika Timnas Indonesia tak layak menang di Pila AFF 2020.
Daripada penasaran, mending simak fakta dan profil dari Ardes Goenawan, yang sudah dihimpun Tim KUYOU.id dari berbagai sumber.
1. Ardes Goenawan diketahui merupakan seorang presenter atau pembawa acara di televisi yang berasal dari Jakarta gaes.
2. Lahir pada 15 Desember 1992, saat ini umur Ardes Goenawan diketahui sudah menginjak 29 tahun.
3. Ardes Goenawan merupakan lulusan sarjana Psikologi yang berkuliah di Universitas Atma Jaya Jakarta.
4. Meski menjadi lulusan Psikologi, namun Ardes Goenawan lebih tertarik dengan dunia public speaking gaes.
5. Jarang mengekspos kehidupan pribadinya, Ardes sering kali mengunggah potret bersama sang ibunda.
6. Selain menjadi presenter di acara televisi, ternyata Ardes Goenawan juga berprofesi sebagai Master of Ceremony (MC) di acara pernikahan.
7. Menyukai sepakbola, dirinya ternyata adalah fans club Intermilan yang berasal dari Italia gaes.
8. Namanya tengah menjadi soroatan setelah meremehkan Timnas Indonesia dengan mengatakan jika mereka tak layak menang di Piala AFF 2020.
BACA JUGA: Fakta dan Profil Hendra Sumendap, Suami Fitri Carlina Berprofesi Sebagai Pilot
Nah, itulah fakta dan profil dari Ardes Goenawan, presenter viral remehkan Timnas Indonesia di Piala AFF 2020. Sekarang kamu makin tahu kan tentang sosoknya.
Share to:
Related Article
-
Viral Wawancara Meghan Markle dengan Oprah, Sebut Ada Rasisme di Kerajaan Gaes
Viral|March 11, 2021 21:52:21