Peluang Gibran Rakabuming
Raka dalam mendapatkan rekomendasi dari PDI Perjuangan (PDIP) maju sebagai
calon walikota Solo bisa dibilang cukup besar. Hal ini diketahui dari
pernyataan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menyatakan membuka ruang untuknya.
Namun bagaimana jika Gibran rekomendasi untuknya itu untuk posisi sebagai calon
wakil wali kota?
Nampaknya Gibran ogah jika putusan partai tidak seperti yang diinginkan. Saat ditanya oleh awak media terkait kemungkinan sebagai calon wakil walikota Gibran menjawab bahwa dirinya daftar sebagai calon walikota bukan wakil walikota.
Dia bahkan menegaskan jika nantinya ditugasi menjadi sebagai wali kota melalui rekomendasi, Gibran akan menyerahkan kepada DPP PDIP untuk memilihkan wakil untuknya.
Share to:
Related Article
-
Kang Dedi Mulyadi Jadi YouTuber Gaes! Warga Purwakarta Wajib Tahu Nih
Dedi Mulyadi|June 19, 2020 11:28:37