Mengenal Coronavirus, Wabah Mematikan yang Mengguncang Cina

Mengenal Coronavirus, Wabah Mematikan yang Mengguncang Cina

Mengenal Coronavirus, Wabah Mematikan yang Mengguncang Cina

Gambar: Ilustrasi Coronavirus


Coronavirus pertamakali muncul di di Wuhan, China pada bulan Desember 2019 lalu. Data terakhir menunjukan setiap harinya korban karena virus mematikan ini terus bertambah. 

Mengerikan, data dari pemrintah pusat China menunjukan ada 2.744 kasus. Terdapat penambahan 769 kasus baru. Sementara tingkat kematian sudah mencapai 80 orang. Jumlah kematian itu meningkat sebanyak 24 dari yang sebelumnya mencapai 56 pada Minggu.

Lantas, Apa sebenarnya Coronavirus atau Virus Corona ini dan darimana sumbernya?

Walau belum diketahuin pasti darimana asalnya, pemerintah China menduga virus itu berasal dari hewan liar yang diperdagangkan di Pasar Makanan Laut Huanan (Huanan Seafood Market) yang terletak di pusat kota Wuhan, provinsi Hubei, China.

"Pihak berwenang percaya virus itu kemungkinan berasal dari binatang buas di pasar makanan laut meskipun sumber pastinya masih belum ditentukan," kata Dr Gao Fu, direktur pusat pengendalian dan pencegahan penyakit China, sebagaimana dilansir dari The Straits Times, Kamis 23 Januari 2020.




Virus Coronacoronaviruswabah coronawabah chinachina darurat corona

Share to: