Setelah sukses melalui film Sebelum Iblis Menjemput (2018), Timo Tjahjanto kembali hadir dengan Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2.
Dalam film ini, dibuka dengan bagaimana Alfie (Chelsea Islan) dan Naura (Hadijah Shihab) yang mampu meloloskan diri dari jemputan maut iblis di Sebelum Ajal Menjemput pertama, ayat kedua ini sudah didapuk sebagai film horor berkualitas tahun ini.
Alfie yang harus berjuang kembali untuk meloloskan dirinya dan sang adik dari teror iblis yang datang. Bahkan, dirinya harus memiliki penglihatan tentang bayangan mengenai sosok hitam yang haus akan jiwa manusia.
Film ini masih menghadirkan ketegangan yang sama seperti film terdahulunya. Baru rilis, ini 5 fakta Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2 yang bikin merinding!
1. Dalam film Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2 kembali menghadirkan sosok Alfie (Chelsea Islan) dan Nara (Hadijah Shahab)
Foto: Istimewa
2. Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2 akan menjanjikan mimpi buruk, keseraman dan ketegangan dua kali lipat dari film sebelumnya
Foto: Istimewa
3.Ending dari film Sebelum Iblis Menjemput (2018) bukanlah akhir, tetapi awal mimpi buruk bagi Alfie dan Nara.
Foto:Istimewa
4. Chelsea mengatakan, "Nah di film kedua, jalan ceritanya lebih lebar karena Alfie merasa jadi stranger di antara banyaknya karakter, namun karena suatu hal Alfie harus bersatu dengan mereka untuk memecahkan misteri."
Foto:Istimewa
5. Sama seperti film terdahulunya, Timo tidak tanggung-tanggung menampilkan sosok hantu yang menyeramkan.
Foto:Istimewa
Share to:
Related Article
-
Biodata dan Profil Abdul Kadir Karding, Menteri Pelindungan Pekerja Migran Indonesia
Update|October 29, 2024 14:00:00