Mengenal Textrovert, Sebutan Buat Kamu yang Nyaman Ngobrol via Chatting

Mengenal Textrovert, Sebutan Buat Kamu yang Nyaman Ngobrol via Chatting

Mengenal Textrovert, Sebutan Buat Kamu yang Nyaman Ngobrol via Chatting

Mengenal Textrovert, Sebutan Buat Kamu yang Nyaman Ngobrol via Chatting (Foto: Pexels)


Tahu gak sih gaes ada istilah textrovert? Pasti kamu belum familiar kan dengan istilah textrovert ini. Simak yuk untuk tahu apa itu textrovert.

Textrovert merupakan sebutan buat kamu yang nyaman ngobrol via chatting dibanding bertemu secara langsung. istilah textrovert masih berhubungan dengan istilah vert-vert lainnya seperti introvert dan ekstrovert. 

 

BACA JUGA: Pak Tino Sidin, Pencetus Gambar Pemandangan Gunung Kembar dan Matahari, Berjasa untuk Milenial

Textrovert juga punya beberapa kekurangan atu kelemahan. Namun uniknya, hal tersebut biasanya dirasakan oleh orang-orang yang tak masuk dalam kategori tersebut. 

Ini dia ciri-ciri orang textrovert

Pada umumnya, orang dalam kategori textrovert punya beberapa ciri yang nampak. Misalnya saja mereka cenderung sangat asyuk diajak ngobrol lewat teks. Mereka bisa membuat lawan bicaranya betah ngobrol dengan mereka lewat layar ponsel. Apalagi kalau diantara mereka ada hubungan 'spesial'.

Gak cuma itu aja gaes, mereka yang masuk dalam katogori textrovert biasanya membuat seseorang mudah jatuh hati hanya lewat text atau chating. Pasalnya, mereka memiliki gaya texting yang elegan dan menyenangkan bagi sebagian besar pembacanya. 

Biarpun begitu, akan berbeda ketika bertatap muka denan mereka. Mereka bakal cenderung kaku dan terkesan pendiam, pemalu, dan pasif. 

BACA JUGA: Ibu-ibu TikToker Ini Cari Mantu Gaes, Anaknya Bikin Salah Fokus

Menghadapi orang textrovert

Ada beberapa hal yang harus dilakukan ketika kamu menghadapi orang-orang textrovert gaes. Salah satunya adalah jangan membalas chating mereka dengan singkat padat dan jelas gaes. Mereka bakal bisa marah saat orang yang chating dengan mereka kurang antusias dengan obrolan via chating tersebut. Misalnya kamu membalas pesan mereka dengan kata 'ok', 'ya', atau hanya 'hahaha'. 

Seperti dilansir dari beberapa sumber terpercaya, saat bertemu textrovert secara langsung, kamu akan mengira dia introvert. Mereka bakal lebih pemalu dan tak banyak bicara. 

Bisa dikatakan, mereka adalah introvert yang bisa mengekspresikan dirinya lewat internet. Keunikan textrovert ini menarik untuk dikulik. Bahkan, Lindsey Summers berhasil membuat buku berjudul 'Textrovert' yang kemudian menjadi salah satu buku terlaris  dan mendapat review bagus dari ratusan pembaca di seluruh dunia. 




textrovertapa itu textrovertciri-ciri textrovertmenghadapi orang textrovertistilah textrovert

Share to: