Berikut adalah daftar lengkap pemain Strong Woman Do Bong Soon, KDrama yang bikin salfok karena aktor dan aktrisnya gaes.
Strong Woman Do Bong Soon merupakan Drama Korea yang tayang pada 2017 lalu. Drama satu ini sempat mendapat rating tinggi pada dua situs informasi film pada saat ditayangkan, yaitu IMDb dan MyDramaList.
Strong Woman Do Bong Soon sendiri bercerita tentang seorang gadis yang bertubuh mungil dan terlihat biasa bernama Do Bong Soon. Namun, nggak banyak orang tahu bahwa ia memiliki kekuatan super di balik tubuh mungilnya.
BACA JUGA: Biodata dan Fakta Kim Wooseok, Mantan Member X1 yang Bakal Adakan Jumpa Fans
Kekuatan tersebut didapatkan dari keturunan keluarganya gaes. Do Bong Soon ini menyembunyikan kekuatannya karena sering dianggap aneh. Terutama di depan sahabatnya bernama In Gook Doo.
Do Bong Soon sebenarnya menyukai In Gook Doo yang sedang menjadi seorang detektif. Sementara itu, Do Bong Soon masih berjuang untuk mencari pekerjaan tetap.
Suatu hari, Do Bong Soon membantu sebuah bus yang diserang sekelompok orang dengan kekuatan hebatnya tersebut. Kekuatan yang selama ini ia sembunyikan pun diketahui oleh seorang CEO Game bernama Ahn Min Hyuk, ia pun dipekerjakan olehnya sebagai pengawal pribadinya.
BACA JUGA: Fakta dan Profil Singkat Nadia Nur Aulya, TikToker Viral Dikira Kembar Tiga, Padahal...
Strong Woman Do Bong Soon diperankan oleh banyak aktor dan aktris keren yang bikin salfok gaes. Dari mulai Park Boo Young hingga Park Hyung Shik dan masih banyak lagi.
Penasaran kan siapa aja yang berperan dalam Strong Woman Do Bong Soon? Langsung aja simak daftar pemeran dalam drakor Strong Woman Do Bong Soon berikut ini.
1. Park Bo Young sebagai Do Bong Soon
Nama: Park Bo Young
Profesi: Aktris
Tanggal lahir: 12 Februari 1990
Tempat lahir: Korea Selatan
2. Park Hyung Shik sebagai Ahn Min Hyuk
Nama: Park Hyung Shik
Profesi: Aktor
Tanggal lahir: 16 November 1991
Tempat lahir: Korea Selatan
3. Ji Soo sebagai Gook Doo
Nama: Kim Ji Soo
Profesi: Aktor
Tanggal lahir: 16 Maret 1993
Tempat lahir: Korea Selatan
4. Seol In Ah sebagai Joo Hee Ji
Nama: Seol In Ah
Profesi: Aktris
Tanggal lahir: 3 Januari 1996
Tempat lahir: Korea Selatan
5. Jun Suk Ho sebagai Kong Bi Seo
Nama: Jun Seok Ho
Profesi: Aktor
Tanggal lahir: 2 Mei 1984
Tempat lahir: Korea Selatan
6. Shim Hye Jin sebagai Hwang Jin Yi
Nama: Shim Hye Jin
Profesi: Aktris
Tanggal lahir: 6 Desember 1966
Tempat lahir: Korea Selatan
7. Ahn Woo Yeon sebagai Doo Bong Ki
Nama: Ahn Woo Yeon
Profesi: Aktor
Tanggal lahir: 7 Januari 1991
Tempat lahir: Korea Selatan
8. Kim Min Kyo sebagai Ah Ga Ri
Nama: Kim Min Kyo
Profesi: Aktor
Tanggal lahir: 15 April 1974
Tempat lahir: Korea Selatan
9. Yoo Ye Hee sebagai Jung Mi Hwa
Nama: Yoo Ye Hee
Profesi: Aktris
Tanggal lahir: 1 Februari 1968
Tempat lahir: Korea Selatan
10. Kim Won Hae sebagai Kim Kwang Bok
Nama: Kim Won Hae
Profesi: Aktor
Tanggal lahir: 6 April 1969
Tempat lahir: Korea Selatan
BACA JUGA: Biodata dan Fakta Hyejeong, Member AOA yang Bakal Main Drama Bareng Seungwoo VICTON
Nah itu dia gaes daftar pemeran dalam drakor Strong Woman Do Bong Soon. Aktor dan aktris keren tersebut benar-benar berakting sangat apik di drakor satu ini ya gaes. Siapa nih sosok yang jadi idolamu dalam drakor Woman Do Bong Soon?
Share to:
Related Article
-
Daftar Nominasi Blue Dragon Series Awards 2024, Drama Moving Terbanyak
Update|June 27, 2024 15:00:00