Anti Cepu, Ini Tutorial Cara Mengetahui Siapa yang Screenshot Isi DM Instagram Kamu

Anti Cepu, Ini Tutorial Cara Mengetahui Siapa yang Screenshot Isi DM Instagram Kamu

Anti Cepu, Ini Tutorial Cara Mengetahui Siapa yang Screenshot Isi DM Instagram Kamu

Tutorial Cara Mengetahui Siapa yang Screenshot Isi DM dalam kolase (Foto TikTok: @davinazharid)


Siapa di sini yang gak suka kalau isi Direct Message alias DM di Instagramnya dicepuin sama orang lain gaes?

Nah, ada fitur di Instagram yang bisa mengetahui siapa yang melakukan screenshot isi DM kalian sehingga dijamin anti cepu.

Fitur ini diketahui bernama Vanish Mode. Jika Vanish Mode aktif maka orang yang  screenshoot isi DM bakal ketahuan namun jika nonaktif aktifitas percepuan tersebut tak bisa diketahui.

BACA JUGA: Tutorial Lengkap Cara Main Ikoy Instagram ala Arief Muhammad yang Diikuti Banyak Seleb

Berikut tutorial cara mengetahui siapa yang screenshoot isi DM Instagram yang sudah dihimpun Tim KUYOU.id untuk kamu.

1. Buka aplikasi Instagram dan buka DM dengan mengklik icon chat

2. Buka chat dari seseorang yang sudah dipilih

3. Lakukan swipe Up dari bawah keatas pada chat tersebut

4. Kemudian walpaper chat kita dan orang tersebut bakal berubah menjadi warna hitam dan muncul emoji yang menandakan kalau vansih mode sudah aktif

5. Jika ingin menonaktifkan kalian bisa mengklik tombol "nonaktifkan mode hening"

Sementara itu, fitur vanish mode ini hanya berlaku untuk DM pribadi dan tak bisa digunakan dalam DM grup.

BACA JUGA: Tutorial Cara Pakai YouTube Shorts yang Baru Hadir di Indonesia

Orang yang mengambil screenshot DM dalam mode vanish maka kamu akan langsung mendapat notifikasi.




fitur vanish mode instagramvanish mode InstagramInstagramtutorial mengetahui siapa yang screenshoot DMcara mengetahui siapa yang screenshoot DMfitur anti cepu di Instagramvanish mode

Share to:



Modal Video 01