Berikut adalah biodata lengkap Daniel Pattinama, penyanyi bersuara merdu yang merupakan jebolan X Factor Indonesia.
Daniel Pattinama adalah penyanyi asal Maluku kelahiran tahun 1994. Umur Daniel Pattinama adalah 28 tahun dan memeluk agama Kristen.
Merupakan mantan finalis X Factor Indonesia tahun 2021, pria bersuara merdu ini gak ada habisnya mencuri perhatian banyak orang. terbaru, dia merilis lagu unik berjudul SUAMI atau Sungguh Aku Mencintaimu gaes!
Baca Juga: Biodata dan Profil Riesca Rose: Umur, Agama dan Akun Instagram, Aktris Diduga Selingkuhan Sule
Bagaimana dengan sosoknya? Yuk simak biodata lengkap umur dan agama Daniel Pattinama berdasarkan penelusuran KUYOU.id berikut ini.
1. Siapa Daniel Pattinama?
Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, Daniel Pattinama adalah penyanyi asal Maluku kelahiran tahun 1994. Umur Daniel Pattinama adalah 28 tahun dan memeluk agama Kristen.
Usai dikenal dalam ajang pencarian bakat, pria 28 tahun ini melanjutkan kariernya sebagai penyanyi dibawah naungan Judika Entertainment, label musik milik penyanyi hebat, Judika.
Akun Instagram Daniel Pattinama adalah @danielpattinama yang kini sudah memiliki lebih dari 20 ribu followers lho!
2. Awal Karier Daniel Pattinama
Daniel Pattinama mengawali kariernya sebagai musisi cover, penyanyi dalam pernikahan hingga penyanyi kafe bersama bandnya.
Ayah dua anak ini kerap manggung di berbagai acara hingga akhirnya mencoba keberuntungannya melalui ajang pencarian bakat X Factor Indonesia pada tahun 2021 yang lalu.
Mengidolakan Anang Hermansyah, dia berhasil membuat para juri jatuh hati dengan suaranya, terutama Judika. Penampilannya saat menyanyikan End Of The Road daro Boyz II Men bahkan berhasil menjadi sorotan gaes!
3. Merilis Lagu SUAMI
Terbaru, Daniel Pattinama merilis sebuah lagu dengan judul unik yakni SUAMI.
SUAMI memiliki kepanjangan yakni Sungguh Aku Mencintaimu gaes!
Lagu tersebut sudah dirilis pada 15 Juli 2922 melalui kanal YouTube Judika Entertainment.
4. Miliki Paras Rupawan
Bukan hanya karena suaranya yang bikin jatuh cinta, paras rupawan Daniel Pattinama yang khas abis juga menjadi sorotan.
Pria asal Maluku ini ternyata juga memiliki hobi sepak bola. Melalui akun Instagram pribadinya, dia kerap membagikan potret ketika berada di lapangan bola gaes!
5. Profil dan Biodata Daniel Pattinama
Nama lengkap: | Daniel Pattinama |
Nama panggilan: | Daniel Pattinama |
Kota Asal | Maluku |
Tanggal lahir: | 1994 |
Umur: | 28 tahun (2022) |
Agama: | Kristen |
Hobi: | Menyanyi, Bola |
Nama Pasangan: | mrskharlc |
Nama Anak: | 2 anak |
Keturunan: | Maluku |
Pendidikan: | - |
Profesi: | Penyanyi |
Akun Instagram: |
Nah, itu dia biodata lengkap Daniel Pattinama penyanyi berusia 28 tahun yang merupakan jebolan X Factor Indonesia.
Share to:
Related Article
-
Kabar Duka, Erwin Prasetya Eks bassist Dewa 19 Meninggal Dunia
Ahmad Dhani|May 02, 2020 10:34:29