Beriku ini adalah daftar kebaya bernuansa emas cocok buat kamu yang hijabers untuk dijadikan inspirasi yang bisa kamu pakai ke berbagai acara di tahun 2021.
Dijaman sekarang tentunya banyak sekali kebaya yang bisa dipakai hijabers, salah satunya gaun bernuansa emas yang terkenal mewah ini nih gaes.
Apalagi kalau ditambah pernak-pernik seperti aksen brokat, piyet atau bisa ditambahkan kain seperti kain organza atau satin. Pokoknya bikin menarik dan mewah banget deh!
BACA JUGA: 8 Tips Kelola Uang Pasca Nikah dari Ahli, Karena Makan Cinta Gak Kenyang Gaes
Selain itu, kebaya bernuansa emas juga lekat dengan penampilan yang elegan. Gak cuma cocok buat kondangan aja, kebaya emas juga bagus dan cocok dipakai buat acara lamaran ataupun pernikahan lho gaes.
Penasaran apa saja stylenya? Yuk simak daftar kebaya bernuansa emas buat hijabers untuk menyambut tahun baru 2021 berdasarkan data yang sudah tim KUYOU.id himpun untuk kamu.1. Pakai batwing kebaya dijamin nggak bakalan gagal membuat penampilan kamu lebih santun gaes. Karena longgar dan pastinya nyaman benget buat dipakai di acara tahun baru 2021!
2. Basic kebaya elegan dan minimalis, cocok nih dipakai untuk kamu yang suka style sederhana tapi pengen tetap modis.
3. Kebaya emas dengan tambahan bordil cocok buat menampilkan kebaya modern yang menarik dan unik, karena feminim banget dan tampilannya benar-benar beda gaes.
4. Mau terlihat nyentrik? Ya, jawabannya dengan memakai kebaya off shoulder ini nih gaes. Dipadukan dengan bahan satin velvel dan brokat akan menampilkan gaya elegan yang effortless banget.
5. Inilah yang disebut gold ruffle kebaya modern yang mewah dan elegan banget. Pas kalau dipadukan dengan hijab segi empat yang dikreasikan dengan gaya kekinian.
6. Buat kamu yang bingung mau ke kondangan pakai kebaya apa? Kebaya mermaid adalah jawabannya gaes. Kamu bisa juga menyesuaikan dengan warna lain, seperti putih atau krem agar nuansa keemasnya makin eksentrik.
7. Pakai kebaya modern berpeyet ini bisa juga lho dikenakan oleh wanita segala usia. Termasuk yang masih remaja ataupun sudah berumur gaes. Kenapa ditambah aksen kerut? Karena agar menampilkan siluet indah pada tubuhmu.
8. Kebaya ini dipadukan dengan warna silver dan emas yang bakal bikin penampilan kamu naik kelas gaes. Karena aksen bordil yang ditambahkan bentuk kaftan yang cantik bisa banget menyempurnakan party look-mu.
Nah, itu dia daftar kebaya bernuansa emas cocok buat kamu hijabers untuk dijadiin inspirasi yang bisa kamu pakai ke berbagai acara di tahun 2021 gaes.
BACA JUGA: Selalu Tayang Saat Momen Natal dan Tahun Baru, Ini Fakta Film Home Alone yang Nggak Kamu T
Share to:
Related Article
-
Fakta Tragis Pesugihan di Gowa yang Ternyata Juga Bunuh Anak Dengan Minum Air Garam
Viral|September 05, 2021 22:05:00