Siapa nih yang penasaran dengan sederet fakta dan profil dari YouTuber Game Parody bernama Pratama Eriz ini?
Pratama Eriz ini dikenal sebagai seorang YouTuber yang sering memparodikan game berasal dari Nganjuk, Jawa Timur.
Konten-konten parodi gamingnya tersebut bahkan disukai banyak orang dan sering kali masuk dalam posisi trending YouTube lho.
BACA JUGA: Fakta-fakta Menarik Microboy EVOS, Sebelumnya Bela Tim Bigetron RA Gaes
Daripada penasaran, mending simak yuk fakta dan pofil dari Pratama Eriz, yang sudah dihimpun Tim KUYOU.id dari berbagai sumber.
1. Pratama Eriz merupakan YouTuber gaming yang masuk daftar trending
Pratama Eriz, merupakan satu diantara banyaknya YouTuber gaming yang sering masuk dalam daftar trending.
2. Jarang yang tahu, Pratama Eriz adalah pemuda asal Nganjuk, Jawa Timur lho
Selain itu diketahui, kalau dirinya ini adalah seorang pemuda yang berasal dari Nganjuk, Jawa Timur yang mencoba peruntungannya di dunia YouTube.
3. Diketahui Pratama Eriz merupakan kelahiran tahun 2000 lho, saat ini umurnya 20 tahun
Nggak cuma itu gaes, Pratama Eriz ini diketahui sudah meninjak usia 20 tahun. Dirinya adalah laki-laki kelahiran tahun 2000 silam.
4. Berdasarkan penelusuran, Agama yang dianut Pratama Aziz adalah Islam gaes
Berdasarkan penelusuran di akun media sosialnya diketahui kalau Pratama Eriz ini menganut agama Islam sejak lahir gaes.
5. Pemuda asal Nganjuk itu sudah memiliki akun YouTube sejak tahun 2013 lho gaes
YouTuber asal Nganjuk ini dikethui sudah terjun ke dunia YouTube sejak lama gaes. Ia sudah mulai membut konten di YouTube sejak tahun 2013 silam.
6. Saat ini Pratama Eriz sudah memiliki 2,91 juta subscribers di youtube
Memulai karirnya sebagai seorang YouTuber sejak lama, nggak heran deh kalau kini dirinya sudah memiliki sebanyak 2,91 juta subscriber di channel YouTubenya.
7. Meski hobi main game, Eriz ternyata seorang anak pramuka lho, ini buktinya
Dibalik sosoknya yang hobi banget bermain game, ternyata cowok yang akrab dipanggil Eriz ini adalah seorang anak Pramuka. Hal ini terlihat dalam foto-foto berikut ini.
8. Diketahui Pratama Eriz adalah alumni SMKN 1 Nganjuk gaes, ia menjadi siswa yang aktif di sekolah
Dirinya juga diketahui sebagai alumni SMKN 1 Nganjuk, yang terkenal sosoknya sebagai siswa yang aktif di kelas.
9. Sudah terbiasa gaya hidup sederhana dan kebersamaan, ini buktinya gaes
Berbeda dengan kebanyakan pemuda lainnya yang suka hidup mewah, dirinya lebih suka dan sudah terbiasa dengan gaya hidup yang sederhana lho. Hal ini terlihat dari kebesamaan dalam foto ini.
10. Akun Instagram Pratama Eriz (@pratama_eriz) sengaja di kunci karena alasan privasi gaes
Sebenarnya Eriz memiliki akun instagram bernama @pratama_eriz, namun sayang karena alasan privasi akun tersebut dikunci.
Nah, itulah fakta dan profil dari Pratama Eriz, YouTuber game parody asal Nganjuk. Sekarang kamu makin tahu kan tentang sosoknya.
Share to:
Related Article
-
Kasus Misterius Kenneka Jenkins versi Nessie Judge, Konspirasi Pembunuhan Remaja 19 Tahun
Nessie Judge|December 25, 2020 00:00:21