Indonesian Comedy Awards 2024 telah digelar oleh stasiun televisi GTV pada Jumat (8/3) di studio RCTI+ MNC Studios Kebon Jeruk, Jakarta.
Indonesian Comedy Awards merupakan ajang penghargaan kepada komedian-komedian Tanah Air baik yang berkarier di televisi maupun secara digital.
Baca Juga: Daftar Pemenang Oscar 2024, Cillian Murphy Jadi Aktor Terbaik
Indra Jegel, Kiky Saputri hingga Desta berhasil menyabet gelar di Indonesian Comedy Awards 2024. Dan berikut kami berikan daftar lengkap pemenang Indonesian Comedy Awards 2024.
Daftar Lengkap Pemenang Indonesian Comedy Awards 2024
1. KATEGORI SELEBRITI KOMEDI TERFAVORIT : Desta
2. KATEGORI KOMEDIAN DIGITAL TERFAVORIT :Praz Teguh
3. KATEGORI KOMEDIAN RISING STAR TERFAVORIT : Indra Jegel
4. KATEGORI KOMIKA TERFAVORIT : Kiky Saputri
Baca Juga: Daftar Lengkap Pemenang Crunchyroll Anime Award 2024, Jujutsu Kaisen 2 Berjaya!
5. KATEGORI KOMEDIAN WANITA TERFAVORIT : Rina Nose
6. KATEGORI KOMEDIAN PRIA TERFAVORIT : Denny Cagur
7. LIFETIME ACHIEVEMENT AWARD : P - PROJECT.
Share to:
Related Article
-
Pantai Ancol dan Batu Karas Pangandaran Trending, Tiru Kerumunan di Sungai Gangga India Gaes
Update|May 16, 2021 13:40:22